
Bola.net - Kedatangan skuat Real Madrid di hotel Hospes Palau de Mar, jelang Final Copa del Rey melawan Barcelona, diwarnai kejadian unik.
Kala itu rombongan pimpinan Carlo Ancelotti disambut oleh teriakan ratusan Madridistas yang memadati area depan hotel sambil meneriakkan 'campeones, campeones'. Namun menurut laporan Mundo Deportivo, terlihat satu fans yang tampil beda dengan mengenakan jersey Barcelona dengan nama Cesc Fabregas.
Entah sekedar tertarik untuk melihat rombongan bintang Madrid atau hanya ingin menemani salah satu kenalannya, 'Fabregas' ini nampak mencolok di antara kerumunan pendukung Madrid lainnya.

Laga final sendiri bakal digelar di stadion Mestalla dini hari nanti. Andai tak ada halangan, maka duel akan segera dimulai pada pukul 02.30 WIB. [initial] (mun/rer)
Kala itu rombongan pimpinan Carlo Ancelotti disambut oleh teriakan ratusan Madridistas yang memadati area depan hotel sambil meneriakkan 'campeones, campeones'. Namun menurut laporan Mundo Deportivo, terlihat satu fans yang tampil beda dengan mengenakan jersey Barcelona dengan nama Cesc Fabregas.

Entah sekedar tertarik untuk melihat rombongan bintang Madrid atau hanya ingin menemani salah satu kenalannya, 'Fabregas' ini nampak mencolok di antara kerumunan pendukung Madrid lainnya.

Laga final sendiri bakal digelar di stadion Mestalla dini hari nanti. Andai tak ada halangan, maka duel akan segera dimulai pada pukul 02.30 WIB. [initial] (mun/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 15 April 2014 23:17
-
Liga Eropa Lain 15 April 2014 22:49
-
Liga Spanyol 15 April 2014 22:34
-
Liga Spanyol 15 April 2014 22:27
Lakoni Clasico, Martino Tak Khawatir Kehabisan Stok Bek Tengah
-
Liga Spanyol 15 April 2014 21:48
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 19:23
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 19:11
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 19:04
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 18:54
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 18:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 18:31
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...