
Bola.net - - Sebuah kejadian menarik datang dari Skotlandia. Dua orang kakek pensiunan yang saling bertetangga baru-baru ini terlibat perkelahian hingga berujung di pengadilan.
Douglas Eglan, 82 berakhir sebagai terdakwa di pengadilan setelah berkelahi dengan tetangganya, Frank Cation, 67 karena masalah gunting taman. Cation mengaku ia dipukuli oleh Eglan. Selain itu ia juga mengaku didorong hingga membuatnya terjatuh.
Dilansir Daily Record, Eglan akhirnya dibebaskan dari tuduhan setelah Sheriff Dundee, John Rafferty menyaksikan video rekaman CCTV. Dalam rekaman itu Cation terlihat menjatuhkan dirinya sendiri.
Sebagai perumpamaan, Rafferty menyebut jika aksi 'diving' itu dilakukan oleh pesepakola Premier League, maka ia akan mendapat hukuman kartu kuning dari wasit.
Sementara itu jaksa John Adams bahkan menyebut bahwa bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo akan bangga dengan aksi 'diving' yang dilakukan Cation tersebut.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 Januari 2017 12:47
-
Bolatainment 17 Januari 2017 12:44
-
Open Play 17 Januari 2017 11:47
-
Liga Inggris 17 Januari 2017 10:33
-
Open Play 17 Januari 2017 08:07
Saling Ejek, Dua Ayah Pemain Ini Berkelahi di Sepakbola Usia Dini!
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...