
Bola.net - Sandro Rosell telah menjanjikan bonus cukup besar bagi para penggawa Barcelona FC. Sang Presiden akan memberikan bonus total senilai satu juta euro kepada skuad Barca jika bisa memenangkan dua pertandingan terakhir La Liga.
Jika bisa memenangkan dua laga terakhir, Barca akan mengumpulkan 100 poin musim ini. Angka itu sama dengan yang diraih Real Madrid musim lalu yang menjadi juara dengan rekor poin tertinggi.
Menurut RAC1, bonus tersebut merupakan bonus 'dadakan' alias tidak direncanakan pada awal musim. Para pemain Barca sudah dipastikan akan mendapat 20 juta euro setelah memenangkan trofi La Liga musim ini.
Bonus dadakan ini diminta secara langsung oleh para pemain Blaugrana sebagai motivasi tambahan. Rosell mengabulkan permintaan itu. Namun para pemain Barca mengaku tak tahu mengenai bonus tambahan itu.
Alexis Sanchez yang menemui wartawan pada hari Sabtu waktu setempat mengaku tak mengetahui sama sekali perihal bonus tersebut. "Satu juta euro? Well, tak ada yang memberitahu saya mengenai hal itu. Saya benar-benar tak tahu," ujar Sanchez. [initial]
Mourinho dan Guardiola Bentrok di Praha?
Jika bisa memenangkan dua laga terakhir, Barca akan mengumpulkan 100 poin musim ini. Angka itu sama dengan yang diraih Real Madrid musim lalu yang menjadi juara dengan rekor poin tertinggi.
Menurut RAC1, bonus tersebut merupakan bonus 'dadakan' alias tidak direncanakan pada awal musim. Para pemain Barca sudah dipastikan akan mendapat 20 juta euro setelah memenangkan trofi La Liga musim ini.
Bonus dadakan ini diminta secara langsung oleh para pemain Blaugrana sebagai motivasi tambahan. Rosell mengabulkan permintaan itu. Namun para pemain Barca mengaku tak tahu mengenai bonus tambahan itu.
Alexis Sanchez yang menemui wartawan pada hari Sabtu waktu setempat mengaku tak mengetahui sama sekali perihal bonus tersebut. "Satu juta euro? Well, tak ada yang memberitahu saya mengenai hal itu. Saya benar-benar tak tahu," ujar Sanchez. [initial]
Mourinho dan Guardiola Bentrok di Praha?
Barca Coba Bajak Wonderkid Manchester United
Neymar: Saya Tak Sabar Teken Kontrak Dengan Barca
Mourinho: Saya Pergi Saat Pekerjaan Saya Belum Selesai
Breaking News: Barcelona Dapatkan Neymar (mrc/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 18:35
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 17:07
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 15:13
-
Liga Inggris 25 Mei 2013 12:10
-
Liga Inggris 25 Mei 2013 10:07
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:15
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...