Bepe 'Gabung' Arsenal, Firman Utina 'Direkrut' Barca

Bepe 'Gabung' Arsenal, Firman Utina 'Direkrut' Barca
Bambang Pamungkas dan Firman Utina (c) Ist
- Sepakbola Indonesia baru saja digemparkan dengan 'perpindahan' pemain yang melibatkan dua bintang ternama tanah air, Bambang Pamungkas dan Firman Utina.


Hebatnya, dua mantan andalan skuat Garuda ini bergabung dengan klub elit Eropa. Bepe -sapaan akrab Bambang- bergabung dengan klub papan atas Premier League, . Sementara Firman hengkang ke klub raksasa Spanyol, .


Well, rupanya ini hanyalah terjadi di dunia maya saja, tepatnya di laman Wikipedia versi Bahasa Inggris dari masing-masing pemain. Rupanya ada tangan jahil yang mengedit biografi Bepe dan Firman.




Di dunia nyata, Bepe sendiri saat ini masih berkonsentrasi penuh membela Persija Jakarta, sedangkan Firman tercatat bergabung di Sriwijaya FC. Dua tim ini kini tengah berkompetisi di ajang Indonesia Soccer Championship (ISC).


Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters. [initial]


 (wiki/pra)