Barisan WAGs Cantik di Balik Performa Apik Wolverhampton, Sang Kuda Hitam Premier League

Barisan WAGs Cantik di Balik Performa Apik Wolverhampton, Sang Kuda Hitam Premier League
Raul Jimenez (c) AP Photo

Bola.net - Wolverhampton menjadi kuda hitam di Premier League musim 2019/2020. Raul Jimenez dan kolega kini bersaing dengan Leicester City, Chelsea, dan Manchester United untuk mendapat tempat di zona Liga Champions.

Saat ini, Wolverhampton duduk di posisi keenam klasemen Premier League. Dengan koleksi 52 angka dari 32 laga, Wolves mengintai Chelsea (54 poin) dan Manchester United (52).

Performa menawan Wolves juga berlanjut ke Liga Europa 2019-2020. Terbaru, mereka lolos ke 16 besar dengan keunggulan agregat 6-3 atas Espanyol.

Performa menawan Wolves tak lepas berkat kehadiran pemain-pemain bintang dari Portugal, yaitu Diogo Jota, Rui Patricio, Ruben Neves, dan Joao Moutinho.

Wolves bisa mendapatkan pemain bagus dari Portugal itu karena menjalin kerja sama dengan super agen, Jorge Mendes.

Para pemain ini juga memiliki semangat tambahan dari luar lapangan. Mereka memiliki WAGs yang setia mendukung meski bermain untuk klub sekelas Wolverhampton Wanderers. Berikut 7 WAGs cantik para pemain yang membela Wolves, empat di antaranya dari Portugal.

5 dari 7 halaman

Debora Lourenco - Istri Ruben Neves

View this post on Instagram

Para sempre ❤️

A post shared by Débora Lourenço (@deboralourenco23) on

6 dari 7 halaman

Norma Fernandez - Pacar Jonny Otto

View this post on Instagram

¡Terminando la semana!🌷✨

A post shared by Norma Fernández (@normafercal) on