
Bola.net - Asier Illarramendi sudah resmi menjadi pemain Real Madrid. Ia meninggalkan klub yang membesarkan namanya, Real Sociedad, untuk mengadu nasib di skuad penuh bintang Los Blancos.
Ada yang tak biasa dalam presentasi kali ini. Biasanya setiap foto presentasi hanya diikuti oleh pemain bersangkutan dan para petinggi klub. Dalam kasus Illarramendi, ada 33 orang yang masuk dalam foto.
Rupanya Illarra diikuti oleh 31 temannya dari kota asal mereka, Mutriku. Teman-teman Illarra ingin mengantarkan sekaligus memberi dukungan dan semangat kepada Illarra yang akan menjalani babak baru dalam kariernya. Akhirnya, mereka menyebut diri mereka sebagai posse alias pagar hidup bagi Illarra.
"Saya sebenarnya sudah mengucapkan selamat tinggal kepada mereka di Mutriku. Tapi mereka malah datang ke sini beramai-ramai untuk mendukung saya. Mereka sangat kaget dengan apa yang mereka lihat di Madrid. Maklum saja, kota kami hanya berpenduduk 5000 orang," jelas Illarra.
Seperti kebanyakan anak-anak muda, teman-teman Illarra itu juga berpakaian santai seadanya. Malah ada beberapa yang mengenakan jersey klub lain seperti Glasgow Celtic. Namun mereka tetap diberi izin oleh Real Madrid untuk berfoto bersama Illarra dan Florentino Perez di Presidential Box stadion Santiago Bernabeu. (mrc/hsw)
Ada yang tak biasa dalam presentasi kali ini. Biasanya setiap foto presentasi hanya diikuti oleh pemain bersangkutan dan para petinggi klub. Dalam kasus Illarramendi, ada 33 orang yang masuk dalam foto.
Rupanya Illarra diikuti oleh 31 temannya dari kota asal mereka, Mutriku. Teman-teman Illarra ingin mengantarkan sekaligus memberi dukungan dan semangat kepada Illarra yang akan menjalani babak baru dalam kariernya. Akhirnya, mereka menyebut diri mereka sebagai posse alias pagar hidup bagi Illarra.
Teman-teman Illarra. (c) Marca
"Saya sebenarnya sudah mengucapkan selamat tinggal kepada mereka di Mutriku. Tapi mereka malah datang ke sini beramai-ramai untuk mendukung saya. Mereka sangat kaget dengan apa yang mereka lihat di Madrid. Maklum saja, kota kami hanya berpenduduk 5000 orang," jelas Illarra.
Seperti kebanyakan anak-anak muda, teman-teman Illarra itu juga berpakaian santai seadanya. Malah ada beberapa yang mengenakan jersey klub lain seperti Glasgow Celtic. Namun mereka tetap diberi izin oleh Real Madrid untuk berfoto bersama Illarra dan Florentino Perez di Presidential Box stadion Santiago Bernabeu. (mrc/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Juli 2013 22:40
-
Liga Spanyol 13 Juli 2013 21:45
-
Liga Spanyol 13 Juli 2013 21:30
-
Liga Spanyol 13 Juli 2013 21:25
-
Liga Spanyol 13 Juli 2013 21:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 09:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 08:59
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...