
Bola.net - Usai vakum lebih dari setahun, Proliga resmi kembali bergulir pada 7 Januari-27 Maret 2022 dan diikuti oleh enam tim putra dan lima tim putri. Persaingan pun dipastikan bakal sengit, karena tiap tim diizinkan menggaet dua pemain asing. Keseruan Proliga 2022 ini bisa Bolaneters saksikan di Vidio.
Meski begitu, tim putri Jakarta Mandiri Popsivo Polwan baru kedatangan satu pemain asing. Hal ini dikonfirmasi oleh sang asisten pelatih, Niko Dwi Purwanto, lewat Antara pada Jumat (14/1/2022). Pemain tersebut adalah Pornpun Guedpard.
Menjadi satu-satunya pemain asing Jakarta Mandiri Popsivo Polwan, Pornpun Guedpard pun jadi sorotan. Pevoli cantik asal Thailand ini ternyata sebelumnya sudah pernah main di Indonesia, sehingga ia tak terlalu asing pada peta persaingan di Proliga.
Advertisement
Ingin kenal Pornpun Guedpard lebih jauh? Berikut galeri foto dan fakta-fakta menarik tentangnya. Simak ya, Bolaneters!
Pornpun Guedpard lahir di Nakhon Phanom, Thailand, pada 5 Mei 1993.
View this post on Instagram
Ia pun memiliki tinggi 170 cm dan sudah bermain secara profesional sejak 2011.
View this post on Instagram
Pornpun Guedpard pun bermain di posisi setter atau tosher.
View this post on Instagram
Pornpun Guedpard pernah membela Jakarta PGN Popsivo Polwan pada 2018-2019.
View this post on Instagram
Sebelum berlaga di Indonesia, Pornpun Guedpard sempat tak tahu apa-apa soal Proliga.
View this post on Instagram
Selama Proliga vakum, Pornpun Guedpard berlaga di liga voli Jepang.
View this post on Instagram
Tahun ini, ia pun kembali ke Indonesia, dan lagi-lagi membela Popsivo Polwan.
View this post on Instagram
Pornpun Guedpard pernah membela timnas Thailand di Asian Games 2018.
View this post on Instagram
Dalam Asian Games 2018 di Jakarta-Palembang, Thailand meraih medali perak.
View this post on Instagram
Selama tampil di Indonesia, Pornpun Guedpard ternyata jadi doyan Soto Betawi.
View this post on Instagram
Sumber: Instagram/Pornpun Guedpard
Baca Juga:
- GASGAS Gores Sejarah, Sam Sunderland Sukses Juarai Reli Dakar 2022
- Andrea Dovizioso Ungkap 2 Alasan Kembali ke MotoGP: Bukan karena Uang
- Ajak Fans 'Move on', MotoGP Tak Cemaskan Masa Depan Tanpa Valentino Rossi
- Jokowi Tinjau Kelayakan Mandalika Sambut MotoGP: Insya Allah Semua Siap
- Video: Girangnya Marc Marquez Diizinkan Latihan Motocross Usai Pulih dari Diplopia
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 1 Desember 2021 16:02
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...