
Bola.net - Gelandang Chelsea Frank Lampard menolak tawaran besar yang disodorkan oleh klub China Guizhou Renhe. Klub China itu siap membayar Lampard dengan gaji senilai 20 juta pound per musim.
Kontrak Lampard akan berakhir pada Juni mendatang dan pihak klub sudah menegaskan tak akan memperpanjang kontraknya. Chelsea bahkan sempat tidak menuliskan rekor gol Lampard dalam situs resmi mereka. Namun setelah mendapat kritikan dari fans dan media, Chelsea akhirnya merilis rekor Lampard itu.
Guizhou bersedia membayar gelandang timnas Inggris ini 250 ribu poun per minggu. Kontrak yang ditawarkan berdurasi dua tahun. Namun Lampard tidak tertarik meski Guizhou sudah merilis bahwa Lampard sudah setuju dan akan menjadi kapten mereka.
Sumber internal Guizhou menyebutkan bahwa klubnya berniat memperlakukan Lampard seperti 'dewa' di China. Guizhou juga menjanjikan petualangan yang hebat untuk Lampard di sisa-sisa kariernya.
Sayang bagi Guinzhou, Lampard masih belum mau memutuskan dan akhirnya Guizhou menyerah. Selain China, Lampard juga disebut menjadi incaran LA Galaxy, Juventus, Fiorentina, Lazio, Inter, dan Monaco. (tdm/hsw)
Kontrak Lampard akan berakhir pada Juni mendatang dan pihak klub sudah menegaskan tak akan memperpanjang kontraknya. Chelsea bahkan sempat tidak menuliskan rekor gol Lampard dalam situs resmi mereka. Namun setelah mendapat kritikan dari fans dan media, Chelsea akhirnya merilis rekor Lampard itu.
Guizhou bersedia membayar gelandang timnas Inggris ini 250 ribu poun per minggu. Kontrak yang ditawarkan berdurasi dua tahun. Namun Lampard tidak tertarik meski Guizhou sudah merilis bahwa Lampard sudah setuju dan akan menjadi kapten mereka.
Sumber internal Guizhou menyebutkan bahwa klubnya berniat memperlakukan Lampard seperti 'dewa' di China. Guizhou juga menjanjikan petualangan yang hebat untuk Lampard di sisa-sisa kariernya.
Sayang bagi Guinzhou, Lampard masih belum mau memutuskan dan akhirnya Guizhou menyerah. Selain China, Lampard juga disebut menjadi incaran LA Galaxy, Juventus, Fiorentina, Lazio, Inter, dan Monaco. (tdm/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Januari 2013 22:08
-
Liga Inggris 14 Januari 2013 18:18
-
Liga Inggris 14 Januari 2013 15:51
-
Liga Inggris 14 Januari 2013 14:50
-
Liga Inggris 14 Januari 2013 13:02
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
BERITA LAINNYA
-
bola dunia lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
bola dunia lainnya 18 Maret 2025 13:20
-
bola dunia lainnya 17 Maret 2025 15:37
-
bola dunia lainnya 14 Maret 2025 09:36
-
bola dunia lainnya 10 Maret 2025 09:18
-
bola dunia lainnya 9 Maret 2025 07:42
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...