
Bola.net - Setelah tiba dari tur Asia-Pasifik, Juventus menggelar pertandingan uji coba menghadapi Juventus B di Villar Perosa, Rabu (20/08) kemarin.
Carlos Tevez yang kembali menjadi starter membuka skor di menit kedua memanfaatkan bola dari Claudio Marchisio, tetapi delapan menit kemudian Roman Macek dari Juventus B meneruskan crossing Roussos ke gawang Gianluigi Buffon.
Tevez kembali membawa Juve unggul dengan memanfaatkan peluang Fernando Llorente yang membentur mistar, sayang penyerang Argentina itu gagal mencetak hattrick di menit 34 setelah penaltinya dipatahkan Emil Audero.
Namun gawang Audero harus kebobolan lebih banyak gol lagi, umpan Andrea Pirlo membelah pertahanan dan bola disarangkan oleh Stephan Lichtsteiner.
Tujuh menit babak pertama tersisa, Juve menambah dua gol lagi masing-masing melalui pemain baru, Pereyra dan pemain muda Vitale.
Tampil dengan 11 pemain berbeda di babak kedua, seorang youngster, Sergio Buenacasa menggenapkan keunggulan Juventus menjadi 6-1 saat pertandingan memasuki menit 59.
Sekitar 5000 fans pun terhibur dengan suguhan total tujuh gol.
Selanjutnya Bianconeri akan menghadapi Trofeo TIM dengan melawan AC Milan dan Sassuolo pada akhir pekan ini.
Line up Juventus
Babak pertama : Buffon (Storari 27'); Lichtsteiner, Marrone, Chiellini, Evra; Pereyra, Pirlo, Vitale; Marchisio;Tevez, Llorente
Babak kedua : Storari (Rubinho 57'); Caceres, Bonucci, Ogbonna, Motta; Pogba, Padoin, Asamoah; Pepe, Buenacasa, Mattiello. [initial]
(juv/dct)
Carlos Tevez yang kembali menjadi starter membuka skor di menit kedua memanfaatkan bola dari Claudio Marchisio, tetapi delapan menit kemudian Roman Macek dari Juventus B meneruskan crossing Roussos ke gawang Gianluigi Buffon.
Tevez kembali membawa Juve unggul dengan memanfaatkan peluang Fernando Llorente yang membentur mistar, sayang penyerang Argentina itu gagal mencetak hattrick di menit 34 setelah penaltinya dipatahkan Emil Audero.
Namun gawang Audero harus kebobolan lebih banyak gol lagi, umpan Andrea Pirlo membelah pertahanan dan bola disarangkan oleh Stephan Lichtsteiner.
Tujuh menit babak pertama tersisa, Juve menambah dua gol lagi masing-masing melalui pemain baru, Pereyra dan pemain muda Vitale.
Tampil dengan 11 pemain berbeda di babak kedua, seorang youngster, Sergio Buenacasa menggenapkan keunggulan Juventus menjadi 6-1 saat pertandingan memasuki menit 59.
Sekitar 5000 fans pun terhibur dengan suguhan total tujuh gol.
Selanjutnya Bianconeri akan menghadapi Trofeo TIM dengan melawan AC Milan dan Sassuolo pada akhir pekan ini.
Line up Juventus
Babak pertama : Buffon (Storari 27'); Lichtsteiner, Marrone, Chiellini, Evra; Pereyra, Pirlo, Vitale; Marchisio;Tevez, Llorente
Babak kedua : Storari (Rubinho 57'); Caceres, Bonucci, Ogbonna, Motta; Pogba, Padoin, Asamoah; Pepe, Buenacasa, Mattiello. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Agustus 2014 23:24
-
Liga Italia 20 Agustus 2014 21:00
-
Liga Italia 20 Agustus 2014 19:00
-
Liga Italia 20 Agustus 2014 15:15
-
Piala Dunia 20 Agustus 2014 02:17
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
bola dunia lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
bola dunia lainnya 18 Maret 2025 13:20
-
bola dunia lainnya 17 Maret 2025 15:37
-
bola dunia lainnya 14 Maret 2025 09:36
-
bola dunia lainnya 10 Maret 2025 09:18
-
bola dunia lainnya 9 Maret 2025 07:42
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...