
Bola.net - Setelah masa-masa yang tidak stabil menghinggapi klub Brisbane Roar, akhirnya pihak pemilik yang tidak lain adalah konglomerat asal Indonesia, Nirwan Bakrie, bersedia untuk menjualnya. Hal itu diutarakan oleh Chris Fong kepada harian The World Game.
"Tuan (Nirwan) Bakrie sudah setuju untuk menjual Brisbane Roar dengan perjanjian pembayaran kredit dan sebagai upaya untuk mengembalikan kestabilan," ujar mantan Pemimpin Brisbane tersebut.
"Harga juga sudah disetujui dan kami berharap proses ini akan selesai dalam jangka waktu sebulan. Saya tidak bisa mengatakan segala sesuatu terkait penjualan ini, itu semua di dalam perjanjian yang rahasia," tandas Fong.
Kampiun tiga kali A-League itu memang tengah dalam kondisi yang mengkhawatirkan saat ini. Mereka sudah sering telat untuk membayar gaji para pemain dan juga staff kepelatihan.
Selain itu, pihak sponsor yang sudah 8 tahun bersama Brisbane, tiba-tiba memutuskan untuk tidak lagi menjadi sponsor utama klub. Hasilnya, Brisbane tidak akan mendapatkan dana besar senilai 650.000 Pounds lagi per tahunnya.[initial]
(twg/yp)
"Tuan (Nirwan) Bakrie sudah setuju untuk menjual Brisbane Roar dengan perjanjian pembayaran kredit dan sebagai upaya untuk mengembalikan kestabilan," ujar mantan Pemimpin Brisbane tersebut.
"Harga juga sudah disetujui dan kami berharap proses ini akan selesai dalam jangka waktu sebulan. Saya tidak bisa mengatakan segala sesuatu terkait penjualan ini, itu semua di dalam perjanjian yang rahasia," tandas Fong.
Kampiun tiga kali A-League itu memang tengah dalam kondisi yang mengkhawatirkan saat ini. Mereka sudah sering telat untuk membayar gaji para pemain dan juga staff kepelatihan.
Selain itu, pihak sponsor yang sudah 8 tahun bersama Brisbane, tiba-tiba memutuskan untuk tidak lagi menjadi sponsor utama klub. Hasilnya, Brisbane tidak akan mendapatkan dana besar senilai 650.000 Pounds lagi per tahunnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 26 Mei 2015 15:38
-
Bola Indonesia 29 November 2014 16:46
-
Asia 28 Agustus 2014 14:11
-
Liga Italia 14 Juni 2014 16:12
-
Open Play 24 Maret 2014 13:50
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
BERITA LAINNYA
-
bola dunia lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
bola dunia lainnya 18 Maret 2025 13:20
-
bola dunia lainnya 17 Maret 2025 15:37
-
bola dunia lainnya 14 Maret 2025 09:36
-
bola dunia lainnya 10 Maret 2025 09:18
-
bola dunia lainnya 9 Maret 2025 07:42
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...