
Done Deal! Gianfranco Zola is the new head coach of Al Arabi. The Italian manager has signed for two seasons. #QSL pic.twitter.com/HPDSdbBn8l
— Qatar Stars League (@QSL) July 13, 2015
Walaupun sejauh ini catatan kepelatihannya belum sebaik catatannya sebagai pemain, Zola diikat dengan kontrak berdurasi dua tahun. Bulan Maret lalu, ia baru saja dipecat oleh Cagliari karena gagal mengangkat timnya dari papan bawah setelah 10 pertandingan Serie A.
Sempat menjadi asisten pelatih di timnas Italia U-21, Zola sempat menangani West Ham, Italia U-16, dan Watford. Salah satu bakat muda West Ham yang dimunculkan Zola kala itu adalah James Tomkins, yang saat ini menjadi salah satu andalan The Hammers di lini belakang.
Meski saat aktif bermain dulu, ia pernah memperkuat Napoli dan Parma, justru bersama Chelsea lah Zola menjadi lebih dikenal oleh publik sepak bola dunia. [initial]
Jangan lewatkan
- City Bakal Tawar De Bruyne 70 Juta Euro
- Rodgers: Firmino Akan Beradaptasi Dengan Cepat
- Menuju City, Putri Kecil Raheem Sterling Diancam
- Dari Chelsea ke Arsenal, Cech Seorang Pemberani
- De Gea dan Empat Pemain Baru MU ke Amerika Serikat, Valdes Ditinggal
- Wenger: Cech Memantapkan Pertahanan Arsenal
- Tottenham Beri Konfirmasi Cederanya Hugo Lloris
- Wenger: Schweinsteiger dan Schneiderlin Penting Untuk MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Juli 2015 23:20
-
Liga Inggris 13 Juli 2015 18:29
-
Liga Inggris 13 Juli 2015 18:10
-
Liga Spanyol 13 Juli 2015 15:31
-
Liga Inggris 13 Juli 2015 14:29
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...