
Bola.net - Didier Drogba menegaskan uang bukanlah alasan utama kepindahannya ke China, melainkan ia ingin mencoba tantangan baru.
Santer dikabarkan bahwa Drogba berniat menyusul mantan rekannya di Chelsea, Nicolas Anelka yang lebih dulu bermain di Shanghai Shenhua. Namun kabarnya Anelka justru akan meninggalkan China setelah kedatangan Drogba.
Penyerang internasional Pantai Gading tersebut meninggalkan The Blues dengan status free-transfer di akhir musim lalu, setelah mengantarkan Chelsea merengkuh dua gelar prestisius di bawah asuhan Roberto Di Matteo.
Drogba mengaku jika kedatangannya ke Shanghai Shenhua akan terasa aneh baginya secara pribadi dan permainan.
"Saya memutuskan untuk datang ke China karena pemilik klub (Zhu Jun) berhasil membuat saya terkesan," ungkap Drogba saat konferensi pers.
"Ini adalah sebuah tantangan besar. Jika saya masih bermain di sebuah liga Eropa, itu akan menjadi lebih mudah. Saya telah membuat keputusan untuk memilih China."
"Uang bukanlah hal yang terpenting. Saya berharap sebuah gaya hidup yang baru di sini. Saya harap dapat menunjukkan budaya saya ke China dan sebaliknya juga mempelajari tradisi China." (sw/atg)
Santer dikabarkan bahwa Drogba berniat menyusul mantan rekannya di Chelsea, Nicolas Anelka yang lebih dulu bermain di Shanghai Shenhua. Namun kabarnya Anelka justru akan meninggalkan China setelah kedatangan Drogba.
Penyerang internasional Pantai Gading tersebut meninggalkan The Blues dengan status free-transfer di akhir musim lalu, setelah mengantarkan Chelsea merengkuh dua gelar prestisius di bawah asuhan Roberto Di Matteo.
Drogba mengaku jika kedatangannya ke Shanghai Shenhua akan terasa aneh baginya secara pribadi dan permainan.
"Saya memutuskan untuk datang ke China karena pemilik klub (Zhu Jun) berhasil membuat saya terkesan," ungkap Drogba saat konferensi pers.
"Ini adalah sebuah tantangan besar. Jika saya masih bermain di sebuah liga Eropa, itu akan menjadi lebih mudah. Saya telah membuat keputusan untuk memilih China."
"Uang bukanlah hal yang terpenting. Saya berharap sebuah gaya hidup yang baru di sini. Saya harap dapat menunjukkan budaya saya ke China dan sebaliknya juga mempelajari tradisi China." (sw/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Asia 14 Juli 2012 16:00
-
Liga Inggris 13 Juli 2012 22:33
-
Asia 11 Juli 2012 12:06
-
Liga Champions 10 Juli 2012 19:15
-
Liga Inggris 8 Juli 2012 17:20
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 08:15
-
Liga Italia 26 Maret 2025 08:00
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 07:58
-
Liga Italia 26 Maret 2025 07:43
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:55
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...