Jadwal Volleyball Nations League VNL 2023 di Moji dan Vidio Hari Ini, Rabu 28 Juni 2023
Ari Prayoga | 28 Juni 2023 08:58
Bola.net - Jadwal siaran langsung voli putri dunia Volleyball Nations League 2023 hari ini, Rabu 28 Juni 2023. VNL putri 2023 hari ini menggelar empat laga, siaran langsung Moji dan live streaming Vidio.
Untuk pekan ketiga ini, dua kota yang menjadi tuan rumah masing-masing pool adalah Suwon (Korea Selatan) dan Bangkok (Thailand). Sementara itu, babak final bakal dihelat di Arlington, Texas, Amerika Serikat.
Pekan ketiga merupakan pekan terakhir sebelum turnamen berlanjut ke putaran final. Artinya, tim-tim kontestan akan tampil habis-habisan guna memastikan satu jatah terbang ke Arlington.
Berikut jadwal pertandingan Volleyball Nations League 2023 hari ini selengkapnya.
Amerika Serikat vs Polandia
Suwon KT Sonicboom Arena, Suwon
Rabu, 28 Juni 2023
13.30 WIB
Siaran langsung: Moji
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik di sini
Jepang vs Turki
Indoor Stadium Huamark, Bangkok
Rabu, 28 Juni 2023
16.30 WIB
Siaran langsung: -
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik di sini
China vs Serbia
Suwon KT Sonicboom Arena, Suwon
Rabu, 28 Juni 2023
16.50 WIB
Siaran langsung: -
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik di sini
Brasil vs Italia
Indoor Stadium Huamark, Bangkok
Rabu, 28 Juni 2023
20.30 WIB
Siaran langsung: Moji
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Final Four Voli Putri AVC Challenge Cup 2023 di Moji dan Vidio
Voli 26 Juni 2023, 11:39 -
Jadwal Lengkap Timnas Voli Putri Indonesia di AVC Challenge Cup 2023
Voli 25 Juni 2023, 08:02
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10