Buat Fans Menangis, Daniel Agger Bagikan Jersey Gratis
Editor Bolanet | 11 Oktober 2013 05:45
Pemain asal klub itu terlihat tengah menjalani latihan di Helsingor, guna persiapan jelang pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2014 menghadapi . Dalam sebuah sesi, bola hasil tendangannya meleset dari sasaran.
Tak dinyana bola yang keluar justru mengenai wajah seorang penonton yang hadir. Seketika bocah berkaus tim AC Milan tersebut pun menangis. Agger pun merasa iba dan memutuskan untuk melihat kondisi bocah tersebut.
Tak lama berselang lama usai memastikan kondisi bocah tersebut baik-baik saja, Agger kemudian melepas jersey latihan, dan memberikannya kepada bocah belasan tahun itu. Hal itu membuat sang bocah dan teman sebayanya girang, meski sebelumnya menangis.
Untuk menyaksikan insiden tersebut, berikut video yang diunggah oleh channel hotgoal4u melalui situs Youtube.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Suarez Selalu Menuntut Yang Terbaik
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 23:05 -
Chelsea, Liverpool dan Arsenal Berburu Wonderkid MLS
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 18:38 -
Liverpool Kibasi Atletico 20 Juta Euro Untuk Gaet Koke
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 15:44 -
Zenit Ikut Bidik Martin Skrtel
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 14:44 -
Toure: Main 100%, Liga Champions Menanti
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 12:12
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39