Torres: Chelsea Tak Pandang Remeh Liga Europa
Editor Bolanet | 25 April 2013 18:09
Sekali pun ajang ini sering dipandang sebagai kompetisi kasta dua, El Nino berharap bisa memukul untuk kemudian maju ke final demi menjadi juara.
Kami memiliki tim muda dan kami perlu mempelajari cara-cara kemenangan dan ini merupakan cara yang bagus. Ini bukan Liga Champions, namun ini adalah Liga Europa, kata Torres kepada www.uefa.com.
Sekarang kami berada di semifinal, semua orang dapat melihat bahwa kami ingin menang dan saya pikir tim ini sedang gembira.
Mantan penyerang dan Atletico Madrid tersebut menganggap Liga Europa bisa dijadikan ajang penebusan kegagalan mereka di ajang lain di musim ini.[initial] (uefa/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez Dihukum 10 Pertandingan!
Liga Inggris 24 April 2013, 22:00 -
Torres Jelaskan Performa Buruknya di Chelsea
Liga Inggris 24 April 2013, 21:24 -
Chelsea Siap Aktifkan Klausul Buy-Out Falcao
Liga Inggris 24 April 2013, 16:45 -
Chelsea Terus Kejar Kompensasi Transfer Mutu
Liga Inggris 24 April 2013, 16:09 -
Pakai Kostum Chelsea, Julio Cesar Dipaksa Tenangkan Fans QPR
Liga Inggris 24 April 2013, 15:24
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39