Sevilla Lengkapi Kuartet Semifinalis Liga Europa
Editor Bolanet | 15 April 2016 04:55
Bilbao di luar dugaan berhasil unggul 2-1 dan memaksa pemenang ditentukan lewat adu penalti. Di babak ini, tendangan Benat menjadi satu-satunya kegagalan. Sevilla pun keluar sebagai pemenang.
Sebelumnya di Anfield, tuan rumah secara dramatis berhasil menyingkirkan Borussia Dortmund lewat kemenangan 4-3.
Di Praha, yang sedianya harus was-was karena hanya menang 2-1 di leg pertama justru sukses menang telak 4-2. Cedric Bakambu lagi-lagi menjadi bintang The Yellow Submarine dengan menyumbang dua gol.
Sementara dari Arena Lviv, Shakhtar Donetsk makin menegaskan dominasinya atas Sporting Braga. Darijo Srna cs menang telak 4-0 sekaligus membuat agregat menjadi 6-1.
Berikut hasil partai leg kedua perempat final Liga Europa yang berlangsung dini hari tadi selengkapnya.
4 - 3 Borussia Dortmund (Divock Origi 48; Philippe Coutinho 66', Mamadou Sakho 78', Dejan Lovren 90'; Henrik Mkhitaryan 5', Pierre-Emerick Aubameyang 9', Marco Reus 57')
1 - 2 Athletic Bilbao (Kevin Gameiro 59'; Aritz Aduriz 57' Raul Garcia 1-2) adu penalti 5-4.
Shakhtar Donetsk 4 - 0 Braga (Darijo Srna 25'-pen, Ricardo Ferreira 43'-og, 74'-og, Kovalenko 50')
Sparta Prague 2 - 4 (Borek Dockal 65, Ladislav Krejci 71'; Cedric Bakambu 5', 49', Samuel Castillejo 43', David Lafata 45'-og)
Drawing semifinal akan digelar petang nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Dortmund, Liverpool Dalam Konfidensi Tinggi
Liga Eropa UEFA 14 April 2016, 23:39 -
Lakoni Partai Krusial, Liverpool Tak Merasa Tertekan
Liga Eropa UEFA 14 April 2016, 23:04 -
Origi Senang Diasuh Manajer Sekaliber Klopp
Liga Inggris 14 April 2016, 21:49 -
'Suara Hati Saya Memilih Liverpool Ketimbang Dortmund'
Liga Inggris 14 April 2016, 20:52 -
Grujic Minta Markovic Pulang ke Liverpool
Liga Inggris 14 April 2016, 20:09
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39