Ranocchia: Pemain Inter Ingin Balas Dendam setelah Pemecatan De Boer
Haris Suhud | 3 November 2016 03:22
Bola.net - - Andrea Ranocchia mengatakan pemain Inter Milan ingin melakukan balas dendam setelah Frank de Boer dipecat.
Pelatih asal Belanda tersebut dicopot setelah 85 hari menangani Nerazzurri. Ia harus meninggalkan jabatannya sebagai pelatih karena hasil buruk yang didapatkan Inter akhir-akhir ini.
Stefano Vecchi akan menjadi pelatih ketika Inter menjalani pertandingan menghadapi Southampton di Liga Europa. Dan Ranocchia menegaskan bahwa Inter masih hidup meskipun baru saja ditinggal pelatihnya.
Kami profesional, kami sudah banyak melihat. Kami ikut menyesal untuk De Boer dan ada gairah untuk melakukan balas dendam pada diri kami, kata Ranocchia dalam jumpa pers jelang pertandingan menghadapi Southampton.
Ini waktu yang sulit, tapi ini adalah peluang besar untuk menunjukkan bahwa kami masih hidup. Tak ada alasan lagi. Sekarang, kami harus bereaksi, sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengalaman MU Dinilai Bisa Redam Tekanan Fans Fenerbahce
Liga Eropa UEFA 2 November 2016, 20:59 -
Mourinho Bawa Mkhitaryan dan Jones ke Turki
Liga Eropa UEFA 2 November 2016, 18:26 -
Data dan Fakta Liga Europa: Austria Wien vs AS Roma
Liga Eropa UEFA 2 November 2016, 14:12 -
Prediksi Austria Wien vs AS Roma 4 November 2016
Liga Eropa UEFA 2 November 2016, 14:08 -
Shaw Minta United Waspadai Fenerbahce
Liga Eropa UEFA 2 November 2016, 08:41
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39