Pukul Umtiti, Aduriz Aman Dari Kartu Merah
Heri | 6 Januari 2017 04:56
Bola.net - - Pertandingan antara Athletic Bilbao melawan berjalan keras sejak awal. Kedua tim sama-sama menyerang dan Bilbao berusaha mengimbangi keunggulan teknis Barca dengan permainan keras.
Laga dalam intensitas tinggi ini diwarnai banyak insiden. Salah satunya adalah ketika Aritz Aduriz memukul bagian atas dada Samuel Umtiti saat Bilbao mendapatkan tendangan sudut.
Umtiti bertugas menjaga Aduriz dan terus membayanginya. Mungkin karena kesal terus dikuntit, Aduriz memukul Umtiti di bagian dada atas. Umtiti pun terjatuh dan nampak tersedak dan sulit bernafas. Ia pun harus mendapatkan perawatan dari tim medis.
Lantaran wasit tidak melihat tindakan Aduriz itu, ia tidak mendapatkan hukuman apa pun. Di Spanyol, pelanggaran yang tak terlihat wasit juga tidak bisa diganjar hukuman retrospektif seperti di Inggris.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valverde Tak Pedulikan Rumor Latih Barcelona
Liga Spanyol 5 Januari 2017, 23:33 -
Aguero Dukung Messi Singkirkan Ronaldo sebagai Pemain Terbaik FIFA 2016
Liga Spanyol 5 Januari 2017, 22:14 -
Dybala Pasti Akan Teken Kontrak Baru di Juve
Liga Italia 5 Januari 2017, 18:32 -
Prandelli: Barcelona Lebih Baik dari Real Madrid
Liga Spanyol 5 Januari 2017, 15:20 -
5 Bintang Muda La Liga Yang Bisa Pindah ke Barcelona & Madrid
Editorial 5 Januari 2017, 14:36
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39