Nainggolan: Kans Juara di Liga Europa Sangat Terbuka
Editor Bolanet | 19 Januari 2015 22:37
Roma saat ini memang harus berpartisipasi di ajang yang dianggap kelas dua di Eropa tersebut. Pasalnya, di babak grup Liga Champions, mereka hanya berhasil menempati peringkat ketiga.
Nainggolan berpendapat, Roma bisa juara di ajang ini. Asalkan, mereka wajib mempertahankan performa apiknya.
Liga Europa? Saya belum pernah bermain di kompetisi ini. Namun menurut saya, peluang juara di ajang ini nampaknya sangat terbuka, ujarnya pada Marca.
Kans juara di ajang ini akan sangat tergantung pada siapa saja tim yang harus kami hadapi. Jika Roma terus tampil apik seperti sebelumnya, kami bisa mengalahkan siapa saja, seru gelandang 26 tahun tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Nainggolan Tak Sedih Roma Terdepak Dari Liga Champions
- Nainggolan: Garcia Motivator Jempolan!
- Nainggolan Yakin Roma Bisa Rebut Scudetto Musim Ini
- Preview: AS Roma vs Empoli, Alihkan Fokus
- Roma dan Chelsea Mulai Negosiasi Untuk Salah
- Garcia: Roma Wajib Ganti Poin Yang Hilang
- Garcia: Destro Sangat Penting Bagi Kami
- Garcia Tak Akan Utak-atik Posisi Totti
- Garcia Tak Permasalahkan Sikap Indisipliner Totti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma dan Chelsea Mulai Negosiasi Untuk Salah
Liga Inggris 18 Januari 2015, 18:34 -
Highlights Serie A: Palermo 1-1 Roma
Open Play 18 Januari 2015, 05:04 -
Review: Roma Tertahan di Rumah Dybala
Liga Italia 18 Januari 2015, 04:48 -
Garcia: Roma Wajib Ganti Poin Yang Hilang
Liga Italia 17 Januari 2015, 02:15 -
Garcia: Destro Sangat Penting Bagi Kami
Liga Italia 17 Januari 2015, 01:33
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39