Mkhitaryan dan Phil Jones Mangkir Dari Latihan MU
Editor Bolanet | 14 September 2016 20:39
Hanya saja, latihan ini tidak diikuti oleh seluruh pemain Setan Merah. Terdapat dua pemain yang mangkir dari sesi latihan kali ini.
Seperti yang dilansir dari BBC Sports, dua pemain tersebut yakni Henrikh Mkhitaryan dan Phil Jones. Keduanya bahkan tidak nampak di lapangan Aon Training Complex.
Tidak ada konfirmasi resmi dari pihak klub. Namun, dilaporkan bahwa Mkhitaryan absen lantaran harus menyembuhkan cederanya. Mkhitaryan mendapatkan cedera usai membela Armenia di laga ujicoba. Ia bermain pada laga melawan Manchester City, namun tidak tampil penuh.
Sementara itu, tidak diketahui secara pasti ihwal penyebab absennya Phil Jones dalam sesi latihan ini.
Kedua pemain ini dipastikan absen melawan Feyenoord. Nama mereka tidak masuk dalam daftar 20 pemain pilihan Mourinho yang akan di bawa dalam pertandingan tandang ke Rotterdahm. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Buka Opsi Boyong Darmian
Liga Inggris 13 September 2016, 22:48 -
Rashford Ingin Ikuti Jejak Cristiano Ronaldo di MU
Liga Inggris 13 September 2016, 22:32 -
Out Dari Madrid, James Lebih Pilih Pindah ke MU
Liga Inggris 13 September 2016, 22:25 -
Pemain Aljazair Ini Klaim Pernah Tolak MU
Liga Inggris 13 September 2016, 21:49 -
Costa dan Conte Diklaim Mirip Ferguson dan Keane
Liga Inggris 13 September 2016, 20:25
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39