Martial Kemungkinan Absen Lawan Zorya
Editor Bolanet | 28 September 2016 08:54
Setan Merah duduk di peringkat terbawah Grup A usai mereka kalah di laga pembuka melawan Feyenoord beberapa saat lalu dan sekarang wajib meraih tiga angka penuh ketika bertemu tim Ukraina, untuk kembali ke jalur yang benar.
Namun demikian, satu pemain yang kemungkinan tidak akan bermain di Old Trafford adalah Martial, usai The Mirror mengungkap bahwa pemain Prancis, bersama dengan Zlatan Ibrahimovic, dan Luke Shaw serta Phil Jones, tak bisa bermain.
Martial sudah tak pernah lagi bermain untuk United sejak ditarik keluar di babak pertama ketika tim kalah 1-3 di tangan Watford, setelah bertabrakan dengan Daryl Janmaat, yang sempat membuatnya tersungkur.
Selama pemain Prancis absen, Marcus Rashford menunjukkan penampilan bagus di sisi kiri lapangan dan sukses mencetak gol di tiga pertandingan terakhir yang ia mainkan. [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelesir ke Milan, Ibrahimovic Absen di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 27 September 2016, 23:18 -
Ferdinand: Bangku Cadangan Bisa Bikin Rooney Lebih Baik
Liga Inggris 27 September 2016, 21:37 -
Janssen Dianggap Mirip Dengan Ibrahimovic
Liga Inggris 27 September 2016, 17:58 -
Rashford: Thierry Henry Adalah Pahlawan Saya
Liga Inggris 27 September 2016, 17:03 -
MU Beri Libur pada Zlatan Ibrahimovic
Liga Inggris 27 September 2016, 15:24
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39