Marchisio: Juventus Tunjukkan Karakter Lawan Trabzonspor
Editor Bolanet | 21 Februari 2014 22:14
Seperti diketahui, pada laga yang digelar di Juventus Stadium tersebut, Bianconeri unggul dua gol lewat Pablo Osvaldo dan Paul Pogba. Kemenangan ini jelas menjadi modal berharga bagi anak asuh Antonio Conte di leg kedua nanti.
Dikatakan Marchisio, meskipun mengakui sempat kedodoran namun Juventus mampu menunjukkan karakter untuk menang.
Di satu titik kami berharap pertandingan segera berakhir karena kami mulai gugup. Tapi kami kemudian mencetak gol di injury time dan itu memberi kami sedikit nafas lebih untuk leg kedua, ujarnya di situs resmi klub.
Anda bisa melihat bahwa kami mulai sedikit kelelahan di ujung laga. Namun dalam situasi seperti ini, anda harus ingat untuk menggunakan kepada anda untuk menahan sakit dan lelah, tandasnya. (juv/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gattuso: Saya Tidak Akan Tolak Latih Juve Atau Inter
Liga Italia 20 Februari 2014, 20:27 -
Conte: Trabzonspor Bisa Menyulitkan Juve
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2014, 19:50 -
Tantang Juve, Trabzonspor Optimis Raih Kemenangan
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2014, 17:25 -
Jadi Buruan Tim Eropa, Rummenigge Yakin Mandzukic Bertahan
Liga Champions 20 Februari 2014, 16:48 -
Conte: Europa dan Scudetto Bukan Barang Gratis
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2014, 15:58
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39