Line-up Terkuat Inter Untuk Cluj
Editor Bolanet | 14 Februari 2013 07:30
Inter meladeni sang wakil Rumania di Giuseppe Meazza, Jumat (15/2). Sejauh ini, Strama lebih sering memakai para pemain mudanya. Namun, memasuki fase knockout, dia siap ganti metode.
Saya menghormati kompetisi ini, artinya saya akan menurunkan line-up terkuat yang ada, kata Strama seperti dikutip Football Italia.
Saya tak berniat merotasi skuad. Besok, saya akan coba menurunkan tim yang saya percaya bisa memberi hasil terbaik, tegasnya.
Skuad Inter: Handanovic, Belec, Dalle Vedove; Silvestre, Ranocchia, Juan Jesus, Pereira, Jonathan, Nagatomo; Pasa, Garritano, Benassi, Cambiasso, Gargano, Guarin, Alvarez, Zanetti, Kovacic; Cassano, Milito, Palacio. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Menang, Zanetti Catat Rekor
Liga Italia 11 Februari 2013, 12:20 -
Strama: Inilah Inter Yang Sebenarnya
Liga Italia 11 Februari 2013, 06:49 -
Liga Italia 11 Februari 2013, 04:52
-
Data dan Fakta Serie A Giornata 24: Inter vs Chievo
Liga Italia 10 Februari 2013, 15:30 -
Preview: Inter vs Chievo, Tiga Angka Obati Luka
Liga Italia 10 Februari 2013, 12:30
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39