Klopp Bersumpah Akan Serius di Eropa
Editor Bolanet | 7 November 2015 16:54
Liverpool saat ini menempati posisi dua klasemen sementara Grup B Liga Europa 2015/16. Kemenangan di kandang Rubin Kazan pada matchday 4 tengah pekan kemarin membuat The Reds sekarang memiliki enam poin, terpaut dua dari Sion (8) dan unggul atas Bordeaux (3) serta Rubin (2).
Jika Anda ikut Liga Champions, Anda bermain setiap Rabu dan Sabtu. Takkan ada yang bilang 'baiklah, mari ke kandang Real Madrid dengan pemain-pemain 17 tahun!' Itu tidak fair buat mereka. Mereka memang mendapatkan pengalaman, tapi bukan pengalaman yang harusnya mereka dapatkan, papar Klopp seperti dikutip Daily Mail.
Kami harus bermain serius. Kami tak bisa beristirahat. Inilah situasi yang harus kami hadapi. Ini sesuatu yang sangat bagus. Memang banyak pertandingan, tapi Liga Europa bukan masalah bagi tim-tim Inggris. Yang bisa jadi masalah mungkin justru kurangnya libur musim dingin, imbuhnya.
Pada matchday berikutnya, Liverpool akan menjamu Bordeaux. Setelah itu, The Reds bertandang ke markas Sion di laga pemungkas. [initial]
Klik Juga:
- Pardew: Coutinho Ada di Deretan Pemain Terbaik Premier League
- Mourinho Merasa Diperlakukan Tak Adil (Lagi)
- Liverpool Ternyata Incar Mourinho Untuk Gantikan Rodgers
- Menurut Sterling, City Lebih Berkualitas Ketimbang Liverpool
- Kalah Tipis dari Liverpool, Klub Rusia Ini Sebut Lebih Baik dari Chelsea
- Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Crystal Palace
- Prediksi Liverpool vs Crystal Palace 08 November 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Tipis dari Liverpool, Klub Rusia Ini Sebut Lebih Baik dari Chelsea
Liga Inggris 6 November 2015, 20:31 -
Beda dengan Rodgers, Ibe Belajar Banyak Hal dari Jurgen Klopp
Liga Inggris 6 November 2015, 19:07 -
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Crystal Palace
Liga Inggris 6 November 2015, 17:05 -
Prediksi Liverpool vs Crystal Palace 08 November 2015
Liga Inggris 6 November 2015, 17:00 -
Victor Valdes Masuk Daftar Belanja Liverpool
Liga Inggris 6 November 2015, 14:10
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39