Kata Pelatih Sociedad Sebelum Jumpa MU: Menari, Musik, dan Bergembira
Asad Arifin | 18 Februari 2021 13:21
Bola.net - Pelatih Real Sociedad, Imanol Alguacil, tidak ingin banyak mengeluh jelang laga melawan Manchester United. Walau tidak bisa bermain di kandang, dia ingin pasukannya tetap menikmati laga.
Sociedad akan berjumpa United pada babak 32 Besar Liga Europa. Leg pertama akan digelar pada Jumat (19/2/2021) dini hari WIB.
Sociedad bertindak sebagai tuan rumah pada leg pertama. Akan tetapi, mereka tidak bermain di Reale Arena. Laga akan digelar di Allians Stadium, Turin, karena alasan atura COVID-19.
Sociedad Dirugikan?
Real Sociedad tentu dirugikan dengan tidak digelarnya laga di Reale Arena. Akan tetapi, mereka tidak punya banyak pilihan. Alguacil pun tidak ingin mengeluh walau merasa dirugikan.
"Ya, bisa bisa dibilang itu jadi keuntungan bagi mereka [Manchester United]. Tapi, saya tidak ingin ada alasan. Itu hanya tantangan lain bagi kami," ucap Alguacil dikutip dari SportsMole.
Alguacil ingin pasukannya lebih fokus pada rencana permainan, bukan tempat di mana laga digelar. Sociedad hanya perlu mengikuti aturan yang sudah ditentukan dan bermain dengan bagus.
"Kami harus menari dengan ikut alunan musik, jadi kami tidak punya alasan. Kami akan datang ke pertandingan dengan kegembiraan dan ambisi yang besar," tambah Alguacil.
Rekor Buruk MU Lawan Tim Spanyol
Manchester United punya catatan buruk ketika berjumpa tim dari Spanyol. Musim lalu, Setan Merah kalah dari Sevilla pada babak semifinal Liga Europa. Catatan ini bisa jadi keuntungan bagi Sevilla.
"Itu adalah masa lalu, itu adalah Manchester United yang sangat berbeda ketika mereka tersingkir dari tim-tim asal Spanyol," kata Alguacil.
"Kami melihat Manchester United yang sekarang sangat berbeda dengan dulu. Mereka jauh lebih kuat, jauh lebih kompetitif, dan lainnya. Kita harus lihat itu. Ini adalah tim yang sama sekali berbeda," tutup Alguacil.
Sumber: SportsMole
Baca Ini Juga:
- High Press dan Low Press, Inilah Teknik Bertahan yang Sedang Coba Dikuasai MU
- 9 Laga Terakhir MU Tak Pernah Menang dari Tim Spanyol, Gimana Nih Solskjaer?
- Ironi Manchester United: Tim dengan Gol Terbanyak tapi Para Penyerang Tumpul
- Amad Diallo Bisa Debut, Ini Perkiraan Susunan Pemain Manchester United Lawan Real Sociedad
- Manchester United Diklaim Sudah Tak Bisa Juara di Musim Ini, Finis 4 Besar Pun Kini Meragukan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Manchester United Ini Sebut Thiago Mirip Scholes, Sepakat?
Liga Inggris 17 Februari 2021, 22:25 -
Manchester United Bakal Rekrut Suksesor Nemanja Vidic?
Liga Inggris 17 Februari 2021, 20:57 -
Teken Kontrak Baru, Mason Greenwood Bertekad Bawa MU Jadi Juara
Liga Inggris 17 Februari 2021, 20:20 -
Fred: Real Sociedad Bukan Lawan yang Enteng, MU!
Liga Eropa UEFA 17 Februari 2021, 20:00
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39