Jadwal Siaran Langsung Matchday ke-5 Liga Europa di SCTV Pekan Ini, 24-25 November 2021
Asad Arifin | 25 November 2021 10:15
Bola.net - Jadwal siaran langsung Liga Europa pekan ini di SCTV, 24-25 November 2021. Siaran langsung matchday ke-5 fase grup Liga Europa salah satunya adalah laga Leicester City vs Legia Warsawa.
Semua pertandingan Liga Europa juga bisa disaksikan secara live streaming di Vidio.
Leicester City kalah dari Legia pada pertemuan matchday kedua Grup C dengan skor 1-0. Pasukan Brendan Rodgers tumbang dari gol Mahir Emreli. Leicester tidak boleh kalah lagi jika ingin lolos ke babak gugur.
Leicester takkan bisa finis di dua besar jika mereka kalah dan Napoli menang di markas Spartak Moscow, tapi mereka masih bakal punya peluang untuk finis peringkat tiga dan lanjut ke UEFA Conference League.
Duel Seru Lazio Melawan Lokomotiv Moskwa
Lazio akan menjadi tamu bagi Lokomotiv Moskwa pada matchday ke-5, Jumat (26/11/2021) dini hari WIB. Lokomotiv harus menang, sedangkan Lazio tidak boleh kalah, untuk bisa lolos ke babak gugur.
Lazio sukses mengangkangi sang wakil Rusia 2-0 pada matchday kedua yang digelar di Olimpico. Pasukan Maurizio Sarri menang lewat gol-gol Toma Basic dan Patric.
Lazio akan dipastikan finis di dua besar jika mereka tidak kalah. Jika mampu meraih kemenangan, Lazio bahkan punya peluang mengakhiri fase grup dengan status sebagai pemuncak klasemen.
Simak jadwal lengkap matchday ke-5 fase grup Liga Champions di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal Siaran Langsung Liga Europa di SCTV
Jumat, 25 November 2021
- 00:45 WIB: Lokomotiv Moskwa vs Lazio (SCTV)
- 03:00 WIB: Leicester City vs Legia Warsawa (SCTV)
Simak jadwal lengkap Liga Europa di bawah ini ya Bolaneters:
Kamis, 24 November 2021
22:30 WIB: Spartak Moskow vs Napoli
Jumat, 26 November 2021
00:45 WIB: FC Midtjylland vs Sporting Braga
00:45 WIB: Crvena Zvezda vs Ludogorets
00:45 WIB: Galatasaray vs Marseille
00:45 WIB: Lokomotiv Moskwa vs Lazio (SCTV)
00:45 WIB: Bayer Leverkusen vs Celtic
00:45 WIB: Real Betis vs Ferencváros
00:45 WIB: Dinamo Zagreb vs KRC Genk
00:45 WIB: SK Rapid Vienne vs West Ham United
Simak juga jadwal lainnya di bawha ini ya Bolaneters.
Jumat, 26 November 2021
03:00 WIB: Rangers vs Sparta Praha
03:00 WIB: Brøndby IF vs Olympique Lyonnais
03:00 WIB: PSV vs SK Sturm Graz
03:00 WIB: AS Monaco FC vs Real Sociedad
03:00 WIB: Leicester City vs Legia Warsawa (SCTV)
03:00 WIB: Olympiakos vs Fenerbahçe
03:00 WIB: Eintracht Frankfurt vs Antwerp
Sumber: Bola
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Pesona Racikan Carrick: Ronaldo Kiri, Martial Tengah, dan Tanggung Jawab Saat Bertahan
- Villarreal 0-2 Manchester United: Setan Merah Bangkit
- Wow! Tujuh Wonderkid Liverpool Berpeluang Debut Liga Champions Melawan Porto
- Jadi Bulan-Bulanan Chelsea, Untung Cuma Empat Gol, Juventus!
- Update 12 Calon Manajer Baru MU: Pochettino Happy di PSG, Ten Hag Sibuk, Valverde Merapat?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Lokomotiv Moscow vs Lazio 26 November 2021
Liga Eropa UEFA 24 November 2021, 16:01 -
Lazio vs Juventus, Allegri Puji Semangat Juang Si Nyonya Tua
Liga Italia 21 November 2021, 16:30 -
Bekuk Lazio, Max Allegri Masih Belum Puas dengan Performa Juventus
Liga Italia 21 November 2021, 16:00 -
Dua Penalti Bonucci Beri Juventus Pesta di Markas Lazio
Galeri 21 November 2021, 09:28 -
Lazio 0-2 Juventus: Akhirnya 'Menang Besar'
Liga Italia 21 November 2021, 08:05
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39