Herrera: Menagi Liga Europa Jalan Lain ke Liga Champions
Asad Arifin | 9 Februari 2017 20:06
Bola.net - - Gelandang Manchester United, Ander Herrera membidik gelar juara Liga Europa untuk kompetisi musim 2016/17 ini. Pasalnya, gelar juara tersebut bisa mengantarkan mereka untuk langsung bermain di ajang Liga Champions.
UEFA saat ini memang telah menerapkan aturan baru ihwal kontestan Liga Champions. Selain perwakilan dari negara anggota, klub bisa ambil bagian di kompetisi paling akbar di Eropa tersebut dengan cara memenangkan Liga Europa.
Sevilla adalah klub yang musim lalu menjadi juara Liga Europa dan kini bermain di Liga Champions.
Liga Europa adalah pintu masuk lain bagi kami untuk bisa bermain di Liga Champions, ya itu memang benar. Tentu saja, itu akan menjadi opsi lain bagi kami, kata Herrera.
Meski begitu, bagi pemain asal Spanyol, itu tidak lebih dari sekedar opsi kedua. Kami tetap ingin mendapatkannya lewat jalur Premier League, tegasnya.
Untuk bisa bermain di Liga Champions, maka MU harus bisa menembus posisi empat besar di klasemen akhir Premier League. Saat ini, MU masih berada di posisi ke-6 klasemen. Kendati begitu, Herrera masih sangat optimis.
Kami berada dalam permainan terbaik, tapi kami ingin berada di posisi empat besar secepat mungkin. Kami harus berada di disana, tapi juga ada tiga gelar yang harus kami menangkan. Kami tidak senang jika terlempar dari empat besar, tutupnya.
Baca Ini Juga:
- Herrera Lebih Nyaman Dilatih Mourinho
- Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Watford
- Prediksi Manchester United vs Watford 11 Februari 2017
- Inter Milan Prioritaskan Transfer Darmian Di Musim Panas
- Willian Akui Digoda Jose Mourinho Untuk Gabung MU
- Mkhitaryan Lega Schweinsteiger Kembali Dipercaya Mourinho
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cavani Optimis Napoli Bisa Saingi Madrid
Liga Champions 8 Februari 2017, 23:18 -
Perbandingan Statistik: Real Madrid vs Napoli
Liga Champions 8 Februari 2017, 16:59 -
Perbandingan Statistik: Bayern Munchen vs Arsenal
Liga Champions 8 Februari 2017, 16:56 -
Perez Bangga Wujudkan Mimpi Liga Champions di Arsenal
Liga Inggris 8 Februari 2017, 13:20 -
Barcelona Tak Pernah Dua Kartu Merah
Liga Spanyol 8 Februari 2017, 11:23
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39