Hasil Undian Semifinal Liga Europa 2014-15

Editor Bolanet | 24 April 2015 17:25
Hasil Undian Semifinal Liga Europa 2014-15
Trofi Liga Europa (c) AFP
- UEFA baru saja menuntaskan undian untuk empat tim yang akan berlaga di fase semifinal Liga Europa.

Empat tim tersebut adalah dua klub dari Serie A, Fiorentina dan , lalu juara tiga kali di ajang ini, . Kontestan keempat adalah wakil dari Ukraina, .

Undian tersebut akhirnya mempertemukan Napoli dan Dnipro, sementara Sevilla akan bersua dengan Fiorentina.

  • Napoli vs Dnipro

  • Sevilla vs Fiorentina

Laga leg pertama akan dilaksanakan 8 Mei. Leg kedua akan dilaksanakan 15 Mei. (uefa/dim)