Fiorentina 'Dijamin' Lolos ke Semifinal
Editor Bolanet | 17 April 2015 09:23
Selama ini, setiap kali mencetak gol di leg pertama perempat final kompetisi Eropa (kandang atau tandang dan apa pun hasilnya), Fiorentina selalu sukses melenggang ke empat besar. Hal itu sudah enam kali dialami Fiorentina.
Salah satu contohnya adalah perempat final UEFA Cup Winners' Cup 1996/97 melawan . Pada leg pertama di Portugal, Fiorentina menang 2-0 lewat gol Francesco Baiano dan tendangan voli sang legenda Gabriel Batistuta. Fiorentina lolos ke semifinal setelah hanya kalah 0-1 via gol Edgar Pachecho di Florence pada leg kedua. Fiorentina dihentikan Barcelona di semifinal, sedangkan Blaugrana juara dengan mengalahkan PSG di partai puncak.
Melawan Kiev, Fiorentina kebobolan terlebih dahulu lewat gol Jeremain Lens menit 36. Pemain pengganti Khouma Babacar menyamakannya di masa injury time.
Sejarah berpihak pada Fiorentina. Selain itu, leg kedua juga akan digelar di kandang mereka sendiri pekan depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Masuk Final Coppa Italia, Pereyra Tolak Bicara Treble
Liga Italia 8 April 2015, 18:38 -
Juventini Pantas Impikan Treble Musim Ini
Liga Italia 8 April 2015, 15:10 -
Begini Cara Juventus Belenggu Salah
Liga Italia 8 April 2015, 14:40 -
Pola Serangan Fiorentina Jadi Bumerang
Liga Italia 8 April 2015, 14:21 -
Bek Tertajam di 5 Liga Top Eropa Musim Ini
Liga Italia 8 April 2015, 10:56
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10