Emery Perkirakan Ramsey Absen Beberapa Pekan
Aga Deta | 19 April 2019 09:00
Bola.net - - Aaron Ramsey mengalami cedera saat Arsenal menaklukkan Napoli. Manajer The Gunners Unai Emery memperkirakan cedera yang dialami Ramsey tidak parah.
Arsenal berhasil mengalahkan Napoli 1-0 dalam pertandingan leg kedua babak perempat final Liga Europa, Jumat (19/04/19) dini hari WIB. Gol tunggal kemenangan Arsenal dipersembahkan oleh
Hasil itu membuat The Gunners melangkah ke semifinal dengan agregat 3-0. Mereka sebelumnya menang 2-0 di leg pertama.
Sayangnya, kemenangan itu harus dibayar mahal dengan cederanya Ramsey. Pemain asal Wales itu harus ditarik keluar pada menit ke-34 dan digantikan oleh Henrikh Mkhitaryan.
Cedera Ramsey
Emery memastikan bahwa Ramsey hanya mengalami cedera otot. Ia memperkirakan sang pemain akan menepi selama beberapa pekan.
"Biasanya akan absen beberapa minggu dari tim," kata Emery kepada BT Sport.
"Dia berada di momen yang sangat bagus. Kami memiliki pemain lain yang juga memiliki peluang.
"Ini artinya kami perlu melakukan rotasi dan menemukan performa."
Laga Terakhir?
Saat ditanya apakah Ramsey sudah memainkan pertandingan terakhirnya untuk klub, Emery menjawab: "Saya tidak tahu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Disarankan Pilih Ozil Ketimbang Mkhitaryan Saat Tandang ke Napoli
Liga Eropa UEFA 18 April 2019, 22:18 -
Emery Puji Adaptasi Kilat Sokratis Papasthathopoulos
Liga Eropa UEFA 18 April 2019, 19:00 -
Emery: Arsenal Blunder Jika Remehkan Napoli
Liga Eropa UEFA 18 April 2019, 18:40 -
Tertinggal Dua Gol, Napoli Masih Optimis Singkirkan Arsenal
Liga Eropa UEFA 18 April 2019, 17:20
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23