Data dan Fakta Liga Europa: Augsburg vs Liverpool
Editor Bolanet | 18 Februari 2016 08:08
Kembalinya beberapa pemain pilar serta performa di laga terakhir menjadi penyebab Liverpool diyakini bisa mengalahkan Augsburg yang mengalami periode buruk dalam beberapa partai terkini.
Berikut data dan fakta seputar pertemuan Augsburg kontra Liverpool selengkapnya.
Augsburg mencetak sedikitnya dua gol dalam tiga laga terakhir di ajang Liga Europa.
Liverpool tak terkalahkan dalam enam laga terakhir di Liga Europa (2 menang 4 imbang).
Partai merupakan pertemuan kali pertama Augsburg dan Liverpool sekaligus pertama kalinya Augsburg melawan tim asal Inggris.
Emre Can memiliki kenangan manis dengan Augsburg. Dua dari empat golnya selama berkarier di Bundesliga dicetak ke gawang Augsburg.
Rekor keseluruhan The Reds melawan tim Jerman adalah 13 menang, 11 imbang, dan 6 kalah.
Prediksi laga ini selengkapnya bisa disimak di . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dihujani Ciuman Oleh Suporter Liverpool, Ini Kata Origi
Liga Inggris 17 Februari 2016, 23:33 -
Liverpool Butuh Suntikan Winger Anyar
Liga Inggris 17 Februari 2016, 22:56 -
Hadirnya Matip Beri Efek Instan Pada Liverpool
Liga Inggris 17 Februari 2016, 22:18 -
Matip Merapat ke Anfield, Klopp Bahagia
Liga Inggris 17 Februari 2016, 21:51 -
Lallana Absen Bela Liverpool Kontra Augsburg
Liga Eropa UEFA 17 Februari 2016, 18:21
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39