Bos Saint Etienne Tak Anggap Laga Lawan MU Prioritas
Rero Rivaldi | 8 Februari 2017 13:10
Bola.net - - Manajer Saint Etienne, Christophe Galtier, belum lama ini enggan mengatakan bahwa pertandingan melawan Manchester United merupakan prioritas bagi timnya.
United diundi bertemu dengan klub Ligue 1 di babak 32 besar Liga Europa.
Leg pertama akan dimainkan di Old Trafford pada 16 Februari. Namun tim Prancis tengah mengusung target lolos ke Liga Champions musim depan dan Galtier mengaku tidak ingin terlalu memikirkan duel melawan MU.
Saint Etienne tengah duduk di peringkat lima klasemen Ligue 1, tertinggal satu dari Lyon.
Tidak boleh ada namanya santai, saya tidak takut akan itu, meski kami harus memikirkannya, tutur Galtier menurut Mirror.
Pertandingan terpenting adalah berikutnya, Nice, dan Lorient. Dan dua pertandingan melawan Manchester akan menjadi pertandingan yang paling tidak penting di Februari.
Terima kasih untuk tim, pemain, investasi, dan juga kerja keras yang kami lakukan di jeda. Kami tersingkir dari Coupe de France, namun di liga kami mampu terus meraih angka, mencetak gol, dan kami harus bergantung pada ini untuk terus meraih posisi yang bagus.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Darmian Idamkan Andrea Pirlo Bermain di MU
Liga Inggris 7 Februari 2017, 23:44 -
Bek MU Ini Sebut Hazard sebagai Lawan Paling Sulit Dihadapi
Liga Inggris 7 Februari 2017, 23:26 -
Cannavaro: Ibrahimovic Terkesan Dengan Fans Napoli
Liga Italia 7 Februari 2017, 19:23 -
Giggs Berharap Kante Gabung Manchester United
Liga Inggris 7 Februari 2017, 14:10 -
Mkhitaryan: United Kini Tak Lagi Pikirkan Tim Lain
Liga Inggris 7 Februari 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39