Aaron Ramsey yang Kian Moncer
Richard Andreas | 6 April 2018 09:45
Bola.net - - Aaron Ramsey mencetak gol indah saat Arsenal menandaskan CSKA Moscow 4-1 pada leg pertama perempat final Liga Europa, Jumat (6/4) dini hari WIB. Gol Ramsey tersebut dicetak menggunakan tumitnya, melambung melewati kiper CSKA yang tak berdaya.
Musim ini, Ramsey memang kembali tampil apik setelah terus mencetak gol penting di beberapa pertandingan Arsenal. Dia dinilai sudah mencapai performa terbaiknya sama seperti musim 2013 silam.
Bagi Aaron selalu sama, jika dia bisa konsisten menjaga penampilannya di lapangan dia tidak terhentikan. Saya pribadi berpikir bahwa dia sudah menyelesaikan masalahnya, dia tidak punya masalah cedera lagi, ungkap pelatih Arsenal, Arsene Wenger dikutip dari situs resmi klub.
Ketika Ramsey bisa bermain di tiap pertandingan, anda bisa melihat dia terlibat saat membangun serangan sekaligus melaju terus untuk mengakhirinya.
Itulah perbedaan Ramsey yang sekarang dan Ramsey yang dahulu menurut Wenger, yakni soal meningkatnya kemampuan gelandan timnas Wales ini untuk mencetak gol.
Apa yang sudah berubah sejak 2013 adalah saat ini dia menjadi finisher yang lebih baik, dia lebih tenang. Sebelumnya dia sedikit terburu-buru, pungkas Wenger.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Hanya Pilihan Kedua di Chelsea
Liga Inggris 5 April 2018, 16:13 -
Mkhitaryan Pindah Dari MU Karena Ingin Bermain Menyerang
Liga Inggris 5 April 2018, 15:24 -
Wenger Bantah Dekati Pemain CSKA Ini
Liga Eropa UEFA 5 April 2018, 13:16 -
Wenger Indikasikan Lacazette Starter Kontra CSKA
Liga Eropa UEFA 5 April 2018, 12:48 -
Mkhitaryan: Tidak Ada Lawan Mudah di Europa!
Liga Eropa UEFA 5 April 2018, 12:42
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39