Wajib Menang, Indra Sjafri Minta Doa Rakyat Indonesia
Editor Bolanet | 13 Agustus 2014 09:32
Garuda Jaya diwajibkan meraih kemenangan dalam laga nanti jika masih ingin lolos ke babak semifinal, setelah hasil kurang maksimal yang mereka raih di dua laga sebelumnya.
Usai hanya bermain imbang tanpa gol kontra Malaysia di laga perdana, Evan Dimas cs justru harus menyerah 1-3 kala bertemu tuan rumah Brunei Darussalam.
Lewat akun Twitter pribadinya, coach Indra Sjafri ingin rakyat Indonesia mendoakan timnya untuk laga kontra Vietnam U-19 nanti.
Timnas U-19 kini masih terjerembab di posisi kedua dari bawah dalam klasemen sementara Grup B dengan hanya meraih satu angka, sementara Vietnam bertengger di posisi ketiga dengan tiga poin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kirim Garuda Jaya, Indonesia Dapat Apresiasi Sultan Brunei
Tim Nasional 12 Agustus 2014, 11:39 -
Dipermak Brunei, Roy Suryo Anggap Timnas U-19 Kurang Hoki
Tim Nasional 12 Agustus 2014, 11:05 -
La Nyalla Yakin Indra Sjafri Bisa Kembalikan Perfoma Tim
Tim Nasional 12 Agustus 2014, 01:56 -
Ladeni Brunei, Garuda Jaya Waspada Serangan Balik
Tim Nasional 11 Agustus 2014, 09:37 -
Ini Harapan Indra Sjafri Terhadap Timnas U-19 di Ajang HBT
Tim Nasional 9 Agustus 2014, 14:50
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23