'Vietnam Memang Lebih Bagus Ketimbang Garuda Nusantara'
Ari Prayoga | 12 September 2017 01:21
Bola.net - - Kegagalan Timnas Indonesia U-19 tak membuat Fabio Oliveira terkejut. Mantan Asisten Pelatih Timnas Indonesia ini menegaskan Vietnam memang bagus dan memiliki kelebihan dibanding tim Garuda Nusantara.
Saya rasa Vietnam memang unggul pada pertandingan ini, ujar Fabio, pada .
Mereka mampu memanfaatkan kelebihan-kelebihan mereka dengan baik, sambungnya.
Pelatih asal Brasil ini menegaskan bahwa ia tak menilai Garuda Nusantara bermain buruk. Menurutnya, kedua tim memiliki kekuatan relatif seimbang.
Namun, para pemain Vietnam lebih matang. Mereka memang ditempa di kompetisi. Jadi, mereka memiliki kematangan yang lebih ketimbang pemain-pemain kita, tuturnya.
Sebelumnya, Timnas Indonesia U-19 harus mengalami kekalahan pertama mereka di Grup B Piala AFF U-18 2018. Menghadapi Vietnam di Thuwunna Stadium, Senin sore, Egy Maulana Vikri kalah tiga gol tanpa balas.
Dengan kekalahan ini, mereka sementara berada di peringkat ketiga klasemen sementara Grup B. Garuda Nusantara mengumpulkan enam poin dari dua kemenangan mereka sebelumnya, lawan Myanmar dan Filipina.
Pada laga terakhir, Garuda Nusantara bakal menghadapi Brunei Darussalam. Pertandingan ini akan dihelat di Thuwunna Stadium Yangon, Rabu (13/09) mendatang.
Sementara itu, Fabio menegaskan optimismenya bahwa Garuda Nusantara bakal bisa memenangi laga ini dan lolos ke fase berikut. Menurut eks Pelatih Persita Tangerang tersebut, para penggawa Timnas U-19 bakal banyak belajar dari kekurangan mereka.
Karenanya saya yakin Indonesia bakal lolos, tandasnya.(den/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Sea Games 2017: Vietnam 0-0 Indonesia
Open Play 23 Agustus 2017, 00:09 -
Menghitung Peluang Indonesia, Runner-up dan Jumpa Malaysia
Tim Nasional 22 Agustus 2017, 22:59 -
Tampil Heroik, Sepuluh Pemain Indonesia Tahan Imbang Vietnam
Tim Nasional 22 Agustus 2017, 21:49 -
Bima Sakti Bicara Soal Pengganti Evan Dimas
Tim Nasional 22 Agustus 2017, 02:53 -
Prediksi Vietnam vs Indonesia 22 Agustus 2017
Tim Nasional 21 Agustus 2017, 23:40
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39