Uzbekistan Mundur, Indonesia Hadapi Mauritania
Editor Bolanet | 16 Mei 2012 14:45
Seperti yang dilansir dari Mediasepakbola.com, Penanggung Jawab Tim Nasional, Bob Hippy membenarkan hal tersebut.
Iya benar, Uzbekistan mengundurkan diri, tidak datang dan diganti Mauritania, ujar Bob.
Namun, ketika ditanya mengenai alasan Uzbekistan mengundurkan diri, Bob mengaku tak tahu. Alasannya tidak tahu, itu urusan Federasi Sepak Bola Palestina, jelasnya.
Kabarnya, seperti yang diinfokan oleh Manajer Timnas Indonesia, Ramadhan Pohan, Uzbekistan dilarang memasuki wilayah Palestina oleh Israel.
Uzbekistan tidak WO. Uzbek ditolak oleh Israel untuk masuk Palestina. Dan gantinya adalah Timnas Mauritania, ujar Ramadhan. (meds/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Delegasi AFC Pantau Kesiapan Riau di AFC Cup U-22
Bola Indonesia 15 Mei 2012, 19:30 -
Bima Sakti: PSSI Tidak Berlaku Adil
Bola Indonesia 15 Mei 2012, 18:00 -
Ke Palestina, PSSI tak Jelaskan Asal-Usul Paspor Titus Bonai
Tim Nasional 15 Mei 2012, 14:35 -
Lelang Jersey Bertajuk Final Champions Tribute to Abdul Kadir
Bolatainment 15 Mei 2012, 13:59 -
Bob Hippy: Ingin Bela Nama Bangsa, Seharusnya tak Dilarang
Tim Nasional 15 Mei 2012, 12:00
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05 -
5 Pemain Kunci Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10