Timnas U-23 Berusaha Tidak Terpengaruh Pertandingan Tim Lain
Editor Bolanet | 9 Desember 2013 00:39
Bagi Andik Vermansyah dan kawan-kawan, ini merupakan laga perdana. Sementara bagi Kamboja, menjadi laga kedua. Sebab sebelumnya,
Kamboja meladeni Myanmar di Stadion Thuwuna, Sabtu (7/12).
Dalam kesempatan tersebut, gawang Kamboja dijebol tiga kali tanpa mampu memberikan balasan. Saya menyaksikan langsung jalannya pertandingan tersebut. Kami harus tetap bermain tenang dan waspada. Selain itu, percaya dengan kemampuan yang dimiliki, kata pelatih tim nasional Indonesia U-23, Rahmad Darmawan.
Meski kalah, Kamboja memiliki permainan bagus dan organisasi yang rapi. Karena itu, para pemain harus berani untuk menekan lawan sejak awal, sambungnya.
Pada pertandingan perdana di Stadion Thuwunna, Sabtu (7/12), bukan hanya Myanmar yang sukses meraih tiga poin penuh. Melainkan, Thailand yang mengalahkan Timor Leste dengan skor 3-1.
Hasil sementara tersebut, membuat Myanmar dan Thailand masing-masing menempati posisi pertama dan kedua. Myanmar unggul selisih gol dari Thailand. Kemudian Indonesia yang belum turun lapangan, ada di urutan ketiga. Lalu Timor Leste serta Kamboja, sama-sama menempati posisi terbawah.
Kami pun berusaha supaya tidak terpengaruh hasil pertandingan tim lain. Sebab, para pemain sudah diminta fokus dan hanya menatap laga satu per satu. Kami juga sudah melakukan pembahasan dengan tim High Performance Unit (HPU) untuk mendapatkan pengamatan kekuatan, kelemahan dan memberikan data statistik semua calon lawan. Semua data tersebut, pun diantaranya sudah kami aplikasikan saat latihan, pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahmad Darmawan Ingin Garuda Muda Main Lebih Sabar
Tim Nasional 8 Desember 2013, 23:34 -
Adaptasi Penggawa Garuda Muda di Myanmar Berjalan Lancar
Tim Nasional 6 Desember 2013, 21:53 -
Rahmad Darmawan Enggan Terbuai Catatan Negatif Kamboja
Tim Nasional 6 Desember 2013, 18:20 -
Rahmad Darmawan Lega Andik Sudah Punya Klub
Tim Nasional 5 Desember 2013, 13:44 -
Target Emas SEA Games 2013 Tak Bebani Andik Vermansyah
Tim Nasional 4 Desember 2013, 20:31
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10