Timnas U-23 Baru Komplet Senin Besok
Editor Bolanet | 7 Februari 2015 17:17
Menurut pelatih Aji Santoso, Timnas U-23 baru bisa kumpul dengan skuat komplet pada pekan depan. Hari ini ada beberapa pemain yang tidak bisa bergabung. Pemain Persebaya juga tidak bisa bergabung. Jadi mungkin hari Senin nanti kita bisa latihan komplet dengan semua pemain, kata Aji.
Tanpa lima pemain Persebaya, yakni Evan Dimas, Ilham Udin, Zulfiandi, M. Zaenuri, dan Putu Gede, Timnas U-23 memenangkan pertandingan yang digeber di Stadion Gelora Delta Sidoarjo itu dengan skor 3-1.
Ada gambaran sedikit jika dilihat dari cara bermain. Utamanya dari pemain yang ketiga tadi. Ada pemain yang belum latihan bersama tapi pemahaman sepakbola mereka cukup lumayan, tutup Aji. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aji Klaim Kantongi Kerangka Utama Timnas U-23
Tim Nasional 6 Februari 2015, 22:20 -
Pemain Timnas U-23 Diminta Saling Pengertian
Tim Nasional 5 Februari 2015, 21:34 -
Timnas U-23 Kandaskan Eks Garuda Jaya
Tim Nasional 5 Februari 2015, 21:02 -
Tiru Barcelona, Long Passing 'Haram' di Timnas U-23
Tim Nasional 5 Februari 2015, 11:51 -
Timnas U-23 Diajarkan Main Sepakbola Modern
Tim Nasional 5 Februari 2015, 11:41
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39