Timnas U-19 Siapkan Pola 4-2-3-1 Untuk Hadapi Thailand
Editor Bolanet | 14 September 2016 10:49
Pola 4-2-3-1 sebelumnya sudah diterapkan Timnas U-19 saat menghadapi Myanmar pada laga perdana grup B. Namun sayangnya, skuad Garuda Muda harus menelan kekalahan dengan skor tipis, 2-3.
Kami seperti biasa akan menggunakan pola 4-2-3-1, serta main dengan passing pendek, ujar Eduard Tjong.
Terkait kekuatan Thailand, juru taktik yang biasa disapa Edu ini menilai calon lawannya itu merupakan salah satu tim terkuat di grup B. Sebab, Thailand merupakan juara Piala AFF U-19 edisi 2015.
Kendati demikian, Edu mengaku telah mempelajari gaya bermain skuad Gajah Putih. Mantan pelatih PS TNI ini pun menargetkan poin penuh.
Thailand tim yang bagus, mereka salah satu unggulan di event ini. Gaya bermainnya sudah kami amati, yang jelas kami tak ingin gagal lawan Thailand, pungkasnya. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Lawan Myanmar, Pelatih Timnas U-19 Tetap Puas
Tim Nasional 12 September 2016, 21:54 -
Mengintip Keseruan Skuad Timnas U-19 Jalani Shalat Ied di Vietnam
Tim Nasional 12 September 2016, 12:54 -
Kontra Myanmar, Timnas U-19 Turunkan Formasi 4-2-3-1
Tim Nasional 12 September 2016, 11:41 -
Ini Makanan Wajib Pemain Timnas U-19 Sebelum Bertanding
Tim Nasional 12 September 2016, 09:48 -
Timnas U-19 Santap Menu Latihan Singkat
Bola Indonesia 10 September 2016, 21:28
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39