Timnas U-19 Masih Terapkan Sistem Promosi-Degradasi Pemain
Editor Bolanet | 6 Januari 2014 15:10
Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri, menegaskan tidak ada jaminan bagi para pemain tetap berada di skuat inti hingga Piala Asia 2014 mendatang. Pasalnya, mereka wajib terus mengeluarkan kemampuan terbaik dan tampil konsisten.
Sistem promosi-degradasi masih berlaku. Sehingga, tidak ada jaminan bagi tiap pemain tetap berada di Timnas U-19, kata Indra Sjafri.
Apalagi, dilanjutkan Indra, dari 29 pemain tersebut masih bisa digantikan dengan para pemain lain yang akan mengikuti seleksi. Indra menuturkan, bersama tim pelatih masih berencana melakukan pencarian talenta-talenta terbaik ke sejumlah wilayah di Indonesia.
Kami akan menggelar tur nusantara di sela-sela pemusatan TC tahap kedua. Jika ada pemain-pemain bagus, akan kami merekrutnya, tuntas Indra. [initial]
Baca juga:
- Inilah Pemain Timnas U-19 Yang Lolos Seleksi ke Tahap II
- Tak Ada Libur Tahun Baru Bagi Garuda Jaya
- Nasib Penggawa Garuda Jaya Ditentukan Usai General Test
- Inilah Empat Pemain Yang Dicoret Tim Pelatih Timnas U-19
- Timnas Indonesia U-19 Diagendakan Uji Coba ke Asia dan Eropa
- Timnas Indonesia U-19 Umroh Pada April 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Pemain Timnas U-19 Yang Lolos Seleksi ke Tahap II
Tim Nasional 5 Januari 2014, 16:47 -
Timnas U-19 Ingin Buat Indonesia Tersenyum
Tim Nasional 4 Januari 2014, 19:38 -
Tim Pelatih Timnas U-19 Tunda Pencoretan Pemain
Tim Nasional 31 Desember 2013, 18:19 -
Tak Ada Libur Tahun Baru Bagi Garuda Jaya
Tim Nasional 30 Desember 2013, 19:02 -
Nasib Penggawa Garuda Jaya Ditentukan Usai General Test
Tim Nasional 30 Desember 2013, 17:10
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39