Timnas U-19 B Butuh Tambahan Uji Coba
Editor Bolanet | 28 Agustus 2014 21:11
Hal tersebut, dikatakannya setelah melihat penampilan para pemain dalam pertandingan uji coba menghadapi Villa 2000, di Komplek Pemusatan Pelatihan Usia Muda PSSI di Sawangan Depok, Kamis (28/8) sore.
Timnas Indonesia U-19 B kalah dengan skor 0-1. Gol untuk Villa 2000 dicetak Julianhar Buyung pada menit ke-30.
Setelah melihat pertandingan hari ini, maka uji coba harus ditambah, kata Rudy Keltjes.
Rudy Keltjes ingin menggelar dua kali uji coba. Rencananya, Timnas Indonesia U-19 B akan lawan Persita Tangerang U-21, Jumat (29/8), dan salah satu tim lokal, Sabtu (30/8).
Rencana uji coba tersebut, bertambah satu pertandingan. Sebab sebelumnya, hanya ingin menggelar sebanyak dua kali.
Nantinya, skuad tersebut disiapkan untuk berlaga di turnamen AFF Prepatory di Vietnam, 5-13 September mendatang. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-19 B Direncanakan Jalani Dua Uji Coba
Tim Nasional 27 Agustus 2014, 16:51 -
Seleksi Timnas U-19 B, Rudy Keltjes Coret 13 Pemain
Tim Nasional 27 Agustus 2014, 16:29 -
Martinus dan Sabeq, Andalan Timnas U-19 B
Tim Nasional 27 Agustus 2014, 10:14 -
Rudi Keltjes: Kami Bukan Pesaing Timnas U-19
Tim Nasional 26 Agustus 2014, 21:54 -
Rudi Keltjes Pastikan Seleksi Timnas U-19 B Berlangsung Ketat
Tim Nasional 26 Agustus 2014, 19:29
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39