Timnas Indonesia Senior Gelar TC Pada 25 Februari
Editor Bolanet | 5 Februari 2014 20:36
Pasalnya, Timnas Indonesia senior harus menjalani laga lanjutan di kualifikasi Piala Asia, lawan Arab Saudi, pada 5 Maret mendatang.
Rencananya, kami akan memulai training centre (TC)/pemusatan latihan pada 25 Februari mendatang. Sedangkan siapa saja pemain yang akan tampil, sepenuhnya menjadi wewenang coach Alfred Riedl. Kemudian pada 11 atau 12 Februari, akan diumumkan, ungkap Asisten Pelatih Timnas senior, Wolfgang Pikal.
Hasil dari pemain yang dipantau selama ini, akan dipilih Alfred sebanyak 30 nama saja. 23 di antaranya, masuk TC pada 25 Februari. Sementara 7 pemain lagi, menghuni daftar tunggu. Jika sewaktu-waktu ada pemain bermasalah, mereka yang akan mengisi slot tersebut. Jadi, persiapan kami tidak panjang. Alias, hanya 4 hari latihan setelah itu berangkat ke Arab untuk jalani pertandingan pada 5 Maret, tuntas Pikal. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Venforet Kofu Resmi Ikat Irfan Bachdim
Tim Nasional 28 Januari 2014, 01:59 -
PSSI Bantah Tak Miliki Sistem Pemandu Bakat
Bola Indonesia 27 Januari 2014, 20:00 -
'Suatu Saat Nanti, Sepakbola Indonesia Bisa Ungguli Spanyol'
Tim Nasional 26 Januari 2014, 14:38 -
PSSI Jalin Kerja Sama Dengan J-League
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 20:25 -
Cristian Gonzales Kantongi Rekomendasi Gabung Timnas
Tim Nasional 24 Januari 2014, 18:45
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23