Timnas Indonesia Masuk Grup Neraka, Bek PS TNI Tak Gentar
Editor Bolanet | 5 Agustus 2016 14:04
Ini menjadi tantangan berat bagi pelatih timnas Indonesia, Alfred Riedl. Sebab, Riedl harus bisa melewati banyak tantangan, termasuk mepetnya waktu persiapan.
Akan tetapi, bek PS TNI, Abduh Lestaluhu tak gentar. Pemain yang masuk dalam daftar 47 nama seleksi timnas Indonesia itu yakin para pemain bisa memberikan hasil membanggakan.
Kalau menurut saya tidak masalah, timnas Indonesia pasti bisa memberikan yang terbaik. Dengan semangat baru usai terlepas dari sanksi FIFA, saya yakin timnas akan membuat kejutan, ujar Abduh saat dihubungi Bola.net, Jumat (5/8).
Masuk ke dalam daftar pemain yang akan diseleksi oleh Riedl diakui Abduh membuatnya cukup senang. Meski harus bersaing dengan beberapa nama tenar, namun pria asal Tulehu ini tak mau takut.
Abduh berjanji akan menunjukkan performa maksimal dalam proses seleksi nanti. Saya akan kerja keras saat seleksi nanti agar bisa terpilih masuk dalam skuad, katanya.
Semua pemain yang mengikuti seleksi di sektor full back semuanya bagus-bagus dan banyak pemain senior. Itu yang membuat saya termotivasi untuk bersaing, tutup mantan pemain Persija Jakarta ini. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Siap Lepas Pemain ke Seleksi Timnas
Tim Nasional 4 Agustus 2016, 20:59 -
Ryuji Utomo Siap Bersaing di Seleksi Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Agustus 2016, 19:46 -
Berada di Grup Neraka, Alfred Riedl Tak Targetkan Indonesia Juara
Tim Nasional 4 Agustus 2016, 14:54 -
'Buruknya Tata Kelola Buat Timnas Indonesia Miskin Prestasi'
Bola Indonesia 3 Agustus 2016, 19:33 -
Andik Siap Buktikan Kualitas ke Riedl
Tim Nasional 3 Agustus 2016, 19:23
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39