Timnas Harus Manfaatkan Uji Coba Lawan Semen Padang
Editor Bolanet | 22 Januari 2013 19:30
Menurut Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Fabio Oliveira, kesempatan laga uji coba merupakan peluang bagi tim pelatih untuk melakukan evaluasi hasil latihan. Fabio juga menegaskan bahwa apapun hasil akhir laga uji coba ini bukan merupakan hal yang penting bagi tim pelatih.
Hasil akhir itu urusan belakang, ujar pria berdarah Brasil ini pada , Selasa (22/01).
Harapan utama yang selalu kita tekankan pada pemain adalah apa yang kami simulasikan selama latihan bisa mereka pahami dan jalankan, sambungnya.
Timnas Indonesia sendiri dijadwalkan bakal meladeni Semen Padang dalam laga uji coba kedua mereka di pemusatan pelatihan jelang laga pra-Piala Asia. Laga melawan tim berjuluk Kabau Sirah ini rencananya akan dihelat di Stadion Baharudin Siregar, Lubuk Pakam, Kamis (24/01). (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Masih Butuh Bomber Untuk Kualifikasi Piala Asia 2015
Tim Nasional 21 Januari 2013, 21:48 -
Komdis PSSI Ungkap Alasan Bepe Dan Irfan Lolos Sanksi
Tim Nasional 21 Januari 2013, 21:15 -
Belum Dapat Klub, Okto Fokus di Timnas
Tim Nasional 21 Januari 2013, 20:45 -
Lima Pemain Timnas Masih Berlatih Ringan
Tim Nasional 21 Januari 2013, 18:05 -
Semen Padang Siap Jajal Kekuatan Timnas Indonesia
Bola Indonesia 21 Januari 2013, 15:44
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10