Tim HPU Siap Evaluasi Kinerja Timnas Indonesia U-19
Editor Bolanet | 18 Agustus 2014 17:43
Hal tersebut, nantinya sebagai bahan meeting di forum evaluasi HPU yang akan melibatkan sejumlah panelis sebagai evaluator, Kamis (21/8) mendatang.
Kami sudah siapkan, data, analisa dan statistik tim, baik Timnas kita, maupun tim lawan. Dari data teknis itu, kami berharap tim panelis punya bahan bacaan sebagai bahan evaluasi terhadap official Timnas U-19, kata Demis.
Diungkapkan, pihaknya telah mengundang sejumlah pihak untuk hadir dalam forum tersebut. Di antaranya, Manager Coach Timnas Senior, U-23 dan U-17. Serta anggota Komite Teknik PSSI Benny Dolo dan juga mantan pelatih Timnas, Rahmad Darmawan.
Selain Sekjen PSSI dan jajaran HPU, di forum itu nanti juga dihadiri direktorat Fooball Development PSSI, Tommy Welly, tukasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Timnas U-19 Tak Jua Menang di Brunei
Tim Nasional 16 Agustus 2014, 16:57 -
PSSI Akan Evaluasi Timnas U-19 Secara Menyeluruh
Tim Nasional 15 Agustus 2014, 18:07 -
'Ayo! Indonesia Bisa' Clear Juga Gandeng PSSI
Bola Indonesia 14 Agustus 2014, 16:59 -
Demi Timnas U-19 di AFC Cup 2014, Clear Luncurkan 'Ayo! Indonesia Bisa'
Tim Nasional 14 Agustus 2014, 16:23 -
Hempaskan Garuda Jaya, Vietnam Akui Belum Tampil Maksimal
Tim Nasional 14 Agustus 2014, 11:15
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39