Tentang Wasit Final Piala AFF: IG-nya Ketemu, Fans Indonesia 'Silaturahmi' Berjamaah
Asad Arifin | 1 Januari 2022 23:26
Bola.net - Wasit Ahmed Faisal Mohammad Al Ali akan sangat sibuk begitu final Piala AFF 2020 usai. Sebab, dia akan mendapat banyak tamu virtual dari fans Timnas Indonesia yang bersilaturahmi lewat media sosial miliknya.
Ahmed Faisal adalah wasit yang memimpin laga leg kedua final Piala AFF 2020 antara Thailand melawan Timnas Indonesia, Sabtu (1/1/2022) malam WIB. Duel di National Stadium itu berakhir dengan skor imbang 2-2.
Laga berjalan dengan intensitas yang tinggi. Beberapa pelanggaran pun terjadi. Ahmed Faisal mengeluarkan lima kartu kuning dari satunya. Tiga untuk pemain Thailand, satu untuk pemain Indonesia.
Kinerja wasit asal Yordania rupanya dianggap tidak cukup bagus oleh fans Timnas Indonesia. Ada keputusan yang dinilai tidak tepat. Sejurus kemudian, para fans pun segera menjalin silaturahmi dengan Ahmed Faisal.
Bukan hanya itu, pergunjingan tentang kinerja Ahmed Faisal pun ramai di Twitter. Simak cuitan menarik dari netizen Indonesia untuk wasit Ahmed Faisal di bawah ini ya Bolaneters:
Senin terus
Sittt...
Akhlak
Benar gak nih?
Dzolim
Masih kesal
Waduh..
Biasalah
Kecuali
Kenapa?
Wah, jamaah siapa ini?
Fans Arsenal juga curhat dong!
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Pro dan Kontra Performa Dedik Setiawan di Final Piala AFF: Netizen, Jangan Serang Keluarganya!
- Shin Tae-yong Ungkap Ada Pesta dan Orang Mabuk di Hotel Timnas, Istirahat Pemain Terganggu
- Pratama Arhan Pemain Muda Terbaik, Daftar Penerima Penghargaan Piala AFF 2020
- Man of the Match Leg ke-2 Final Piala AFF 2020: Ricky Kambuaya
- Selamat! Timnas Thailand Raih Gelar Juara Piala AFF ke-6
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Liga 1: Bonek Mania Tuntut Wasit Laga Persebaya vs Persela Dibikin Jera
Bola Indonesia 3 November 2021, 13:27 -
Dua Wasit Indonesia Pimpin Laga AFC Cup 2021
Bola Indonesia 28 Juli 2021, 11:18
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39