Tak Masuk Skuat SEA Games, Syamsir Alam Tak Kecewa
Editor Bolanet | 28 Oktober 2013 14:15
Melalui akun Twitter resminya, pemain yang sempat membela klub Belgia, CS Vise itu mengungkapkan dirinya tak terlalu kecewa gagal tampil di SEA Games terdekat.
Mungkin ini belum waktu saya. Allah punya rencana lain. Go for gold,” tulisnya di akun Twitter @syamsiralam.
Meskipun demikian, Alam menyatakan dirinya masih optimis bisa tampil di pesta olahraga terbesar Asia Tenggara tersebut pada edisi selanjutnya.
“Alam masih bisa dua kali SEA Games lagi kok. Harus doain menang dong. Kan kita cinta Indonesia,” lanjutnya.
Terakhir kali Alam masuk Timnas adalah ketika berlaga di ajang Islamic Solidarity Games di mana ia dan rekan-rekannya berhasil membawa Garuda melaju ke partai final. (tw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komposisi Timnas Indonesia U-23 Hampir Lengkap
Tim Nasional 25 Oktober 2013, 23:05 -
RD Beberkan Rancangan Uji Coba Timnas U-23
Tim Nasional 18 Oktober 2013, 05:35 -
Timnas U-23 Butuh Lawan Uji Coba Berkarakter
Tim Nasional 12 Oktober 2013, 00:15 -
Inilah Pemain Timnas U-23 Untuk TC SEA Games 2013
Tim Nasional 5 Oktober 2013, 19:00 -
Timnas Indonesia Mulai Tatap SEA Games
Tim Nasional 30 September 2013, 00:57
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39