"Sport Science Membantu Kinerja Kami"
Editor Bolanet | 17 Oktober 2012 14:57
Banyaknya data yang didapat tim pelatih Skuad Garuda, julukan timnas Indonesia, dimungkinkan dengan penerapan sport science di laga tersebut. Irfan Bachdim dan kawan-kawan mengenakan rompi khusus untuk mengukur performa mereka. Rompi GPSport itu mampu mengukur detak jantung, daya jelajah, kecepatan dan performa lain yang ditampilkan para pemain di sebuah pertandingan.
Penerapan teknologi ini sangat membantu. Sekarang, kami memiliki semua data yang diperlukan, ujar Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Fabio Oliveira pada Bola.net, Rabu (17/10).
Data yang diperoleh dalam pertandingan ini, selanjutnya akan dianalisa oleh tim pelatih. Mereka mendapat bantuan dari salah seorang pelatih asal Brasil, Jaino Matos.
Hasil analisa ini akan memudahkan tim pelatih untuk mengetahui kondisi pemain sebelum mengumumkan siapa saja 23 pemain yang akan berangkat ke AFF Suzuki Cup 2012, Fabio menandaskan. (den/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nil Maizar: Pemain Layak Dapat Pujian
Tim Nasional 16 Oktober 2012, 23:57 -
Limbong: Tim Pelatih Harus Lakukan Evaluasi
Tim Nasional 16 Oktober 2012, 23:41 -
Persiba Bantul Gantikan Timnas Indonesia di Batik Cup 2012
Bola Indonesia 16 Oktober 2012, 21:34 -
Review: Vietnam vs Indonesia, Sama-sama Kuat
Bola Indonesia 16 Oktober 2012, 21:07 -
HT Review: Tertekan, Indonesia Imbangi Vietnam
Tim Nasional 16 Oktober 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23