Roy Suryo: Lawan Belanda Bukan Soal Menang Kalah
Editor Bolanet | 8 Juni 2013 00:58
Sedari awal saya selalu katakan ini bukan masalah menang atau kalah. Pertandingan ini untuk melatih diri dan membuat kita sadar bahwa memang Indonesia masih harus banyak belajar, ujar Roy Suryo, usai pertandingan.
Memang di laga ini kita beda kelas. Rangking 170 dengan rangking sepuluh besar tentu saja lain. Tapi ini setidaknya agar anak-anak bisa tahu, PSSI bisa tahu bahwa banyak yang harus ditingkatkan lagi, sambungnya.
Namun demikian, Roy sendiri mengaku kurang puas dengan hasil akhir yang diraih besutan Jacksen F Tiago ini. Pasalnya, di babak pertama, Indonesia sudah mampu mengimbangi De Oranje, namun justru kedodoran di babak kedua dan harus kalah tiga gol tanpa balas.
Terus terang saja, kalau dikatakan puas atau tidak, saya tidak puas. Bayangan kita, kita kalah tidak banyak. Tapi ini kita kalah cukup banyak, Roy Suryo menandaskan.
Dalam pertandingan sebelumnya, yang dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Indonesia harus menyerah tiga gol tanpa balas dari De Oranje. Tiga gol anak asuh Louis van Gaal ini dicetak Siem de Jong pada menit 57 dan 67. Arjen Robben memantapkan kemenangan Belanda melalui solo run-nya di menit 90.[initial]
(den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penampilan Indonesia Kejutkan Rio Ferdinand
Bola Indonesia 7 Juni 2013, 23:41 -
Review: Indonesia Tak Kuasa Bendung Belanda
Tim Nasional 7 Juni 2013, 22:36 -
Indonesia vs Belanda, Tanpa Gol di Babak Pertama
Tim Nasional 7 Juni 2013, 21:27 -
Rahmad Darmawan Berharap Pemain Timnas U-23 Siapkan Mental
Tim Nasional 7 Juni 2013, 20:40 -
Starting XI Indonesia vs Belanda, RVP-Sneijder Starter
Tim Nasional 7 Juni 2013, 20:04
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39