Rizky Pora Siap Tempur Lawan Filipina
Afdholud Dzikry | 22 November 2016 11:01Bola.net - - Sempat mengalami cedera, pelatih tim nasional (timnas) Indonesia Alfred Riedl memastikan bahwa kondisi Rizky Pora membaik. Dia kemungkinan besar sudah bisa diturunkan melawan Filipina.
Rizky sempat mengalami cedera saat Indonesia berhadapan dengan Thailand pada laga perdana grup A Piala AFF 2016. Sekarang skuat Merah Putih akan menghadapi laga kedua melawan Filipina di Philippine Sport Stadium, Bocaue, Bolacan, Filipina, Selasa .
Rizky baik-baik saja,100 persen tidak ada masalah. Kemarin dia hanya mengalami cedera ringan, ujar Riedl kepada awak media dalam sesi latihan di Philippine Sport Stadium, Bocaue, Bolacan, Filipina, Senin (21/11) malam
Tentu sebuah kesempatan bagus dia bisa dimainkan saat pertandingan melawan Filipina, tambah juru taktik 67 tahun ini.
Pada laga saat melawan Thailand, Rizky memang tampil cukup bagus. Bahkan, pelatih Filipina, Thomas Dooley menyebut salah satu pemain berbahaya Indonesia adalah Rizky Pora.(fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filipina Akui Punya Masalah Sulit Cetak Gol
Tim Nasional 21 November 2016, 22:26 -
Riedl Pastikan Timnas Tampil Beda Dari Tahun 2014
Tim Nasional 21 November 2016, 21:25 -
Joko Susilo Nilai Performa Timnas Belum Maksimal
Tim Nasional 21 November 2016, 21:17 -
Benny Wahyudi dan Kurnia Meiga Diharap Kembali Pede
Tim Nasional 21 November 2016, 21:14 -
Riedl Percaya Diri Bisa Hajar Filipina
Tim Nasional 21 November 2016, 16:49
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39